Wing Chun: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tulisan
Tag: VisualEditor Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
HsfBot (bicara | kontrib)
k Bot: Perubahan kosmetika
Baris 1:
{{refimprove}}
{{rapikan}}
[[Berkas:Crane snake yin yang.jpg|thumbjmpl|Bangau dan Ular, dua hewan yang sering dijadikan lambang perguruan Wing Chun, merepresentasikan dua hewan Shaolin yang dominan dalam teknik Wing Chun]]
{{Seni bela diri Cina}}
'''Wing Chun''' ([[mandarin]]: 詠春; [[pinyin]]: yǒng chūn; secara harfiah berarti "nyanyian musim semi" atau [[mandarin]] : 永春; secara harfiah berarti "musim semi abadi"), juga dieja sebagai '''Ving Tsun''' atau '''Wing Tsun''' adalah seni bela diri [[Cina]] dan bentuk bela diri yang mengkombinasikan penyerangan dan pergulatan dan spesialisasi di pertarungan jarak dekat.
Baris 44:
== Cabang Wing Chun ==
 
[[Berkas:Garis keturunan Wingchun.JPG|thumbjmpl|400px|rightka|Garis keturunan enam generasi pertama Wing Chun]]
 
Wing Chun memiliki banyak cabang karena biasanya masing - masing guru mempunyai beberapa murid yang akhirnya menyebar ke penjuru dunia. Begitu juga halnya dengan Leung BokChao memiliki tiga orang murid yaitu [[Leung Yeetai]], [[Wong Wahbo]] dan Dai Fa Minkam.
Baris 65:
=== Cabang Ip Man ===
 
[[Berkas:Samuel Kwok dan Ip ching.jpg|thumbjmpl|leftkiri|200px|Samuel Kwok (kiri) dan Ip Ching (kanan) mempraktikkan jurus "Chi Sau"]]
 
[[Ip Man]] sangat dihormati oleh instruktur bela diri lainnya di [[Foshan]] dan [[Hong Kong]]. Dia adalah orang pertama yang mengajar Wing Chun secara terbuka. Setelah kematiannya, kebanyakan dari muridnya membentuk perguruan Wing Chun sendiri. Karena Yip Man sangat terkenal, kisah kehidupannya dan Wing Chun dibuat menjadi film layar lebar di antaranya [[Ip Man (film)|Ip man 1]], [[Ip Man 2]], [[Ip Man 3]] dan [[The Legend Is Born – Ip Man]].