Dakwah: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k Dikembalikan ke revisi 13338377 oleh HsfBot (bicara).
Baris 32:
 
=== Dakwah bit-tadwin ===
Memasuki zaman global seperti saat sekarang ini, pola ''[https://www.dakwah.id/ dakwah bit at-tadwin]'' (dakwah melalui tulisan) baik dengan menerbitkan kitab-kitab, majalah, internet, koran, dan tulisan-tulisan yang mengandung pesan dakwah sangat penting dan efektif.
 
Keuntungan lain dari dakwah model ini tidak menjadi musnah meskipun sang dai, atau penulisnya sudah wafat. Menyangkut dakwah bit-Tadwim ini rasulullah {{saw}} bersabda, "Sesungguhnya tinta para ulama adalah lebih baik dari darahnya para syuhada".