Trafel: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Baris 23:
==Perburuan==
Truffle biasanya dicari dengan bantuan babi betina atau anjing. Babi betina banyak dipakai karena memang punya naluri untuk mencari dan memakan truffle, karena adanya kandungan mirip androstenol, feromon seks dari ludah babi jantan, yang membuatnya tertarik untuk memakan. Di Italia, penggunaan babi untuk berburu truffle sudah dilarang karena kerusakan yang ditimbulkannya terhadap mycelia truffle saat menggali, yang menyebabkan turunnya produksi truffle.
 
 
{| class="wikitable"
|-
! Anjing
! Babi
|-
| Penciuman tajam
| Penciuman tajam
|-
| Harus dilatih
| Sudah naluri
|-
| Mudah dikontrol
| Cenderung langsung memakan truffle saat menemukan
|}