Universitas Priština: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Baris 11:
Universitas yang asli sebenarnya ada di Republik Sosialis Serbia, Yugoslavia, di kota Pristina, untuk tahun ajaran 1969-1970, dan menjadi Universitas Priština hingga 1999. Hanya saja, karena adanya perang antara etnis Albania dan Serbia, akhirnya terpecah menjadi dua:
 
* '''The University of Priština''' di Kosovska Mitrovica''': Etnis Serbia yang dipindahkan dari Pristina pada 1999, menyelenggarakan pendidikan Bahasa Serbia dan didukung oleh pemerintah Serbia (diakui oleh badan PBB UNMIK sejak 2002, namun dengan nama Universitas Kosovska Mitrovica, sebuah kota di utara yang etnisnya kebanyakan Serbia namun tergabung dalam Negara Kosovo.
* '''University of Prishtina''', menggunakan bahasa Albania dalam proses belajar, anggota dari Balkan Universities Network dan diakui oleh universitas di Amerika Serikat dan Eropa Barat dan memang secara fisik berlokasi di Pristina, Kosovo.