Esia: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 47:
== Akuisisi esia terhadap 3 Hutchison ==
[[Berkas:Iklan ESIA 2018.png|thumb|left|Pada tanggal 20 Januari 2018, Tri meluncurkan esia barunya sejak 2015 dengan peluncuran layanan Limited mobility 4G LTE pada kartu Tri. Iklan ini pertama kali muncul di TV, Billboard, Poster dan Media Cetak.]]
[[3 (telekomunikasi)|Tri]] telah menandatangani perjanjian untuk mengakuisisi esia, pada bulan [[Januari]] [[2018]]. Perjanjian jual beli bersyarat atau conditional sales purchase agreement (CSPA) dilakukan dengan [[Sinar Mas Communication & Technology|Bakrie Telecom]] (sekarang [[Sinar Mas Communication & Technology|Sinarmas Communication & Technology]]) dan [[Smartfren]], yang merupakan anak perusahaan SinarmasSinar Mas Communication & Technology. Tri disebut akan membayar nilai nominal saham yang disepakati dan akan membayar sebagian dari utang dan kewajiban esia.
 
Kesepakatan perjanjian jual beli bersyarat ini meliputi beberapa hal, yaitu: