Transistor: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
k Suntingan 72.14.252.136 (Pembicaraan) dikembalikan ke versi terakhir oleh Borgxbot |
Kortsleting (bicara | kontrib) k Added thru-hole transistor pictures (again, where did it go last time?) |
||
Baris 1:
'''Transistor''' adalah [[alat semikonduktor]] yang dipakai sebagai penguat, sebagai sirkuit pemutus dan penyambung (switching), stabilisasi tegangan, modulasi sinyal atau sebagai fungsi lainnya. Transistor dapat berfungsi semacam kran listrik, dimana berdasarkan arus inputnya (BJT) atau tegangan inputnya (FET), memungkinkan pengaliran listrik yang sangat akurat dari sirkuit sumber listriknya.
[[Image:Transistor-photo.JPG|right|thumb|250px|Transistor through-hole (dibandingkan dengan pita ukur [[sentimeter]])]]
Pada umumnya, transistor memiliki 3 terminal. Tegangan atau arus yang dipasang di satu terminalnya mengatur arus yang lebih besar yang melalui 2 terminal lainnya. Transistor adalah komponen yang sangat penting dalam dunia elektronik modern. Dalam rangkaian analog, transistor digunakan dalam amplifier (penguat). Rangkaian analog melingkupi pengeras suara, sumber listrik stabil, dan penguat sinyal radio. Dalam rangkaian-rangkaian [[digital]], transistor digunakan sebagai [[saklar]] berkecepatan tinggi. Beberapa transistor juga dapat dirangkai sedemikian rupa sehingga berfungsi sebagai '''logic gate''', memori, dan komponen-komponen lainnya.
|