Penghargaan Sakharov: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Glorious Engine (bicara | kontrib)
Glorious Engine (bicara | kontrib)
Baris 254:
|-
|2017
! scope="row"| Oposisi Demokratik di Venezuela
|{{flag|Venezuela}}
|Majelis nasional negara tersebut ([[Julio Borges]]) dan seluruh tahanan politik yang didaftarkan oleh Foro Penal Venezolano diwakili oleh [[Leopoldo López]], [[Antonio Ledezma]], [[Daniel Ceballos]], [[Yon Goicoechea]], [[Lorent Saleh]], Alfredo Ramos dan Andrea González. Presiden Parlemen Eropa [[Antonio Tajani]] menyatakan bahwa penghargaan tersebut ditujukan untuk "dukungan tak terhingga UE kepada majelis nasional yang terpilih secara demokratis dari Venezuela" yang menyerukan untuk "transisi damai menuju demograsi yang sangat diserukan oleh rakyat Venezuela".<ref name=latest/> Penghargaan tersebut dianggap sebagai pemberian kepada "dorongan para pengunjuk rasa dan penggiat pelajar dalam menghadapi penindasan dari pemerintahan [[Nicolas Maduro]]".<ref>{{Cite web | url = https://www.independent.co.uk/news/world/americas/sakharov-prize-eu-venezuela-opposition-political-prisoners-students-a8020746.html | work = The Independent | accessdate = 28 October 2017 | title = Venezuela's opposition awarded Sakharov Prize for championing human rights | date = 26 October 2017 | deadurl = no | archiveurl = https://web.archive.org/web/20171028185459/http://www.independent.co.uk/news/world/americas/sakharov-prize-eu-venezuela-opposition-political-prisoners-students-a8020746.html | archivedate = 28 October 2017 | df = dmy-all }}</ref>