Simon Petrus: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Baris 100:
 
== Kematian ==
Menurut tradisi (yang dicatat oleh [[Hieronimus]]), Petrus wafat dengan cara disalibkan terbalik (kepala di bawah, kaki di atas) di [[Roma]] saat pemerintahan [[Nero]] setelah menolak disalibkan dengan kepala di atas karena ia merasa tidak layak untuk mati dalam posisi yang sama seperti [[Yesus]].<ref name=virisillustribus/> Petrus dimakamkan di tempat yang kini persis di bawah [[altar]] utama [[Basilika Santo Petrus]] di [[Vatikan]].
 
== Lihat pula ==