Arahmaiani: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Yonathanalbert (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Yonathanalbert (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 9:
 
== Karir Kesenimanan ==
Meskipun cukup dikenal sebagai seniman "performance art" ,<ref>{{cite book|url=https://www.questia.com/read/119242202/women-in-indonesia-gender-equity-and-development|title=Women in Indonesia: Gender, Equity, and Development|first1=Kathryn|last2=Bessell|first2=Sharon|publisher=Institute of Southeast Asian Studies {{Subscription required|via=[[Questia]]}}|year=2002|pages=120–121|last1=Robinson}}</ref> Arahmaiani juga menggunakan berbagai media lainnya seperti lukisan, gambar, patung, puisi, tari, dan seni instalasi<ref>{{cite web|url=http://www.trfineart.com/artists/arahmaiani|title=Arahmaiani|publisher=Tyler Rollins Fine Art|accessdate=26 April 2014}}</ref> (untuk membedakan diri dari istilah [[seni pertunjukan]] secara umum (Bahasa Inggris: performing arts) yang merujuk pada misalnya seni tari, teater, dan musik, seni "performance" dalam hal ini adalah seni aksi, satu kategori dalam seni rupa kontemporer dimana tubuh atau aksi tertentu dalam suatu ruang, waktu, dan situasi sosial tertentu menjadi media utama). Tema-tema yang diangkat dalam karya-karyanya cukup luas, menyentuh isu-isu mengenai penindasan terhadap tubuh perempuan, feminisme, seksualitas, agama dalam masyarakat modern, imperialisme barat, kapitalisme dan industrialisasi global.<ref name=":2">{{cite book|title=Indonesian Contemporary Artists Now|first1=Marc|last2=Supriyanto|first2=Enin|publisher=SNP Editions|year=2007|isbn=9789812481429|location=Singapore|pages=122–3|last1=Bollansee}}</ref>
== Referensi ==
{{reflist}}