Rubrik: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 6:
Rubrik dapat pula berarti tinta, cat, atau [[pigmen|zat pewarna]] merah yang digunakan dalam rubrikasi.<ref>[[Oxford English Dictionary|OED]] meaning 1b</ref> Meskipun merah adalah warna yang paling sering digunakan, warna-warna lain juga mulai digunakan untuk menonjolkan bagian-bagian tertentu dari isi naskah semenjak penghujung [[Abad Pertengahan]]. Bagian-bagian dari isi naskah yang ditonjolkan dengan warna-warna lain ini juga disebut rubrik.
 
Kata ini"rubrik" juga mengandung berbagai makna kiasan yang diturunkan dari makna aslinya. Makna-makna semacam ini lazimnya digunakan dalam frasa "menurut rubrik [...]," misalnya "menurut rubrik ini, [X benar]," atau "[X dilaksanakan] menurut rubrik Y." Sebagian dari makna-makna kiasan ini dijabarkan dalam definisi kata "rubrik" menurut ''[[Merriam-Webster|Merriam-Webster's Collegiate]]''<ref name="MWCD_headword_rubric">{{Citation |author=Merriam-Webster |title=headword "rubric" |work=Merriam-Webster's Collegiate Dictionary |edition=11th |publisher=Merriam-Webster |url=http://www.merriam-webster.com/dictionary/rubric |postscript=.}}</ref> sebagai berikut: "suatu aturan otoritatif"; "judul statuta"; "sesuatu yang dijadikan dasar untuk menggolongkan sesuatu: KATEGORI"; "suatu penjelasan atau ulasan pengantar: KETERANGAN"; "suatu aturan yang ditetapkan, tradisi, atau istiadat"; "[[rubrik (akademik)|suatu daftar petunjuk yang berisi kriteria khusus untuk memberi angka atau menilai [tugas-tugas] akademik]]" (selengkapnya lihat ''Merriam-Webster's Collegiate'').<ref name="MWCD_headword_rubric"/>
 
== Rubrik sebagai petunjuk pelaksaan liturgi ==