Pemilihan umum Bupati Cirebon 2018: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 53:
|-
|width=400 align=right|'''[[Kalinga (Cirebon)|Drs. H. Kalinga, M.M.]]''' <br><small>(Non–Partai)
|width=400|'''[[Dian Hernawa Susanti|Hj. Dian Hernawa Susanti, S.E.]]''' <br><small>(Kader [[Partai Keadilan Sejahtera|PKS]])
|-
|align=right|<small>Kepala BKPSDM [[Kabupaten Cirebon|Kab. Cirebon]] (Pegawai Negeri Sipil)<br>(2016-2017)
Baris 65:
|-
|width=500 align=right|'''[[Sunjaya Purwadi Sastra|Dr. H. Sunjaya Purwadi Sastra, M.M., M.Si.]]''' <br><small>(Kader [[PDIP]])
|width=400|'''[[Imron Rosyadi (Cirebon)|Drs. H. Imron<br> Rosyadi]]''' <br><small>(Non–Partai)
|-
|align=right|<small>[[Bupati Cirebon]] petahana<br>(2013–2018)
|<small>Kepala KemenagKantor Kementerian Agama [[Kabupaten Cirebon|Kab. Cirebon]] (PNS)<br>(2016)
|-
| rowspan=3|<center>3.
Baris 80:
|-
|align=right|<small>Ketua DPC [[Hanura]] [[Kabupaten Cirebon]]<br>(2013-2018)
|<small>Sekretaris Daerah [[Kabupaten Cirebon]] (Pegawai Negeri SipilPNS)<br>(2013–2018)
|-
| rowspan=3|<center>4.
Baris 88:
| rowspan=3| Cirebon Baru
|-
|width=400 align=right|'''[[Mohammad Luthfi|H. Mohammad<br> Luthfi, S.T]]'''<br><small>(Kader [[PKB]])
|width=500|'''[[Nurul Qomar|Dr. H. Nurul Qomar, S.Sos., M.M.]]''' <br><small>(Kader [[Partai NasDem]])
|-
Baris 95:
|}
 
 
[[Berkas:Maskot Pilbup Cirebon 2018.jpg|jmpl|Maskot Pemilihan Bupati dan Wabup Cirebon 2018]]
<!--
Berdasarkan peraturan, hanya partai politik yang memiliki 10 kursi atau lebih di [[DPRD Kabupaten Cirebon]] yang dapat mengajukan kandidat. Partai politik yang memiliki kursi kurang dapat mengajukan calon hanya jika mereka telah memperoleh dukungan dari partai politik lainnya atau berkoalisi.
Baris 109 ⟶ 111:
* [[Yayat Ruhiyat]], PNS Kabupaten Cirebon (Sekretaris Daerah Kabupaten Cirebon)
-->
 
== Tahapan Pemilu ==
# Sosialisasi [[14 Juni]] [[2017]] - [[23 Juni]] [[2018]]
# Pembentukan PPK dan PPS [[12 Oktober]] - [[11 November]] [[2017]]
# Penyerahan Syarat Dukungan Calon Perseorangan 25 - 29 November 2017
# Pendaftaran Pasangan Calon 8 - 10 Januari 2018
# Penelitian Syarat Pencalonan 10 - 16 Januari 2018
# Pemutakhiran dan Penetapan Daftar Pemilih [[20 Januari]] - [[19 April]] [[2018]]
# Penetapan Pasangan Calon [[12 Februari]] [[2018]]
# Pengundian dan Pengumuman Nomor Urut Calon [[13 Februari]] [[2018]]
# Masa Kampanye [[15 Februari]] - [[23 Juni]] [[2018]]
# Pembentukan KPPS [[3 April]] - [[3 Juni]] [[2018]]
# Masa Tenang 24 - 26 Juni 2018
# '''Pemungutan Suara [[27 Juni]] [[2018]]'''
# Rekapitulasi Suara [[28 Juni]] - [[8 Juli]] [[2018]]
# Pengajuan sengketa pemilihan dilaksanakan 3 hari setelah paslon ditetapkan
# Penetapan Paslon terpilih tanpa sengketa menunggu registrasi [[Mahkamah Konstitusi]] (MK)
# Penetapan Paslon Pasca Putusan MK 3 hari setelah putusan di [[Mahkamah Konstitusi]] (MK)
 
== Maskot Pemilu ==
Komisi Pemilihan Umum Daerah Kabupaten Cirebon menggunakan maskot Pemilihan umum Bupati (Pilbup) Cirebon 2018 dengan nama '''"Si Timo"''' atau Canting Demokrasi karena berbentuk seperti canting atau alat untuk membatik, karena [[Kabupaten Cirebon]] terkenal dengan sentra batik di nusantar salah satunya batik mega mendung. Filosofi dari maskot karakter canting tersebut ialah, canting itu suatu benda atau alat untuk membuat satu kerajinan masyarakat Kabupaten Cirebon yaitu batik dan bisa menghasilkan beberapa kain batik yang salah satunya bermotifkan mega mendung batik khas Cirebon, dan batik merupakan warisan adiluhung yang tidak hanya seni semata namun banyak makna lebih dari batik itu<ref>[https://www.jabarpublisher.com/index.php/2017/08/28/si-timo-maskot-pilkada-kab-cirebon-2018/ “Si Timo” Maskot Pilkada Kab Cirebon 2018] Jabar Publisher]</ref>. Si Timo resmi dipilih menjadi maskot Pemilihan Bupati Cirebon 2018 dari hasil lomba maskot yang dihelat KPU Kabupaten Cirebon. Makna dari maskot si timo adalah sebagai berikut<ref>[http://kpud-cirebonkab.go.id/inilah-si-timo-maskot-pilkada-2018-kabupaten-cirebon.html Inilah Si Timo Maskot Pilkada 2018 Kabupaten Cirebon] KPUD Kab. Cirebon</ref> :
[[Berkas:Maskot (Ket) Pilbup Cirebon 2018.jpg|jmpl|Keterangan Maskot Pemilihan Bupati dan Wabup Cirebon 2018]]
# Balon teks warna orange dengan teks “AYO GUNAKAN HAK PILIHMU”, Mengandung maksud sebagai ajakan kepada seluruh warga Kabupaten Cirebon untuk menggunakan hak pilihnya dalam Pilkada 2018
# Gestur kedua tangan yang diangkat ke atas membentuk huruf V (Victory/Kemenangan), Melambangkan “kemenangan”hati nurani rakyat Kabupaten Cirebon yang berhasil menggunakan hak pilihnyatanpa terpengaruh money politic dan tekanan dari pihak manapun.
# Lubang canting, Melambangkan pemimpin yang berkualitas yang di hasilkan dari Pilkada Kabupaten Cirebon.
# Tangan kiri yang memegang surat suara, Simbol ajakan kepada masyarakat untuk berpartisipasi menggunakan hak pilihnya dalam Pilkada 2018, juga mengingatkan warga jika Pilkada dilaksanakan tanggal 7 Juni 2018
# Senyum lebar, Menggambarkan kebahagiaan dan Antusias warga menyambut pelaksanaan Pilkada.
# Logo KPU di dada, Mengandung makna bahwa KPU Kabupaten Cirebon sebagai lembaga Penyelenggara Resmi Pilkada 2018.
# Logo KPU Melayani, Simbol komitmen total KPU Kabupaten Cirebon melakukan Pelayanan publik berkaitan dengan pelaksanaan Pilkada.
# Pita Merah dan Putih, Simbol Nasionalisme dan kecintaan terhadap Negara Kesatuan Republik Indonesia.
# Logo Tipografi Pilkada Kabupaten Cirebon 2018, Menunjukan makna verbal, dengan font hitam tebal melambangkan pelaksanaan Pilkada 2018 yang memegang teguh prinsip Demokrasi Asas Pemilu (Luber Jurdil, Berintegritas, dan Bermartabat).
# Kotak Suara Dengan Logo KPU, Pilkada Kabupaten Cirebon 2018, diselenggarakan secara Demokratis dan bersih oleh KPU Kabupaten Cirebon.
# Kancing Baju Berjumlah Lima, Melambangkan lima sila Pencasila dimana pelaksanaan Pilkada Kabupaten Cirebon 2018, merupakan perwujudan pelaksanaan demokrasi sesuai dengan sila ke empat dari Pancasila.
# Tangan Kanan memegang paku pencoblos,Simbol memilih pemimpin dengan dasar hati nurani, tanpa terpengaruh pihak manapun, tanpa terintimidasi dan money politik.
 
== Rujukan ==