Yohanes 13: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Perbaikan
Baris 42:
: ''Yesus tahu, bahwa Bapa-Nya telah menyerahkan segala sesuatu kepada-Nya dan bahwa Ia datang dari Allah dan kembali kepada Allah.''<ref>{{Alkitab|Yohanes 13:3}}</ref>
 
Saat hampir mengakhiri makan malam, naratif menjelaskan bahwa Yesus "tahu...". Kata "tahu" diterjemahkan dari {{lang-el|εἰδὼς}}, {{Strong|''eidōs''|1492}}, yang bermakna "melihat sehingga menyadari" ({{lang-en|know}}, ''aware'', ''perceive''). Sekalipun Yesus tahu benar bahwa segala kuasa baik di sorga maupun di bumi telah diberikan oleh Bapa kepada-Nya, sebagaimana dalam {{Alkitab|Matius 28:18}}; bahwa Ia adalah Tuhan atas para murid-Nya, bahwa Ia datang dari Allah, dan akan segera kembali kepada Allah; namun Ia merendahkan diri melakukan tindakan selanjutnya (membasuh kaki para murid) untuk menunjukkan betapa besar kasih-Nya kepada murid-murid, dan memberi teladan kerendahan hati kepada mereka, serta mengajarkan kasih persaudaraan, dan bahwa Ia datang saat itu bukan untuk dilayani, melainkan untuk melayani ({{Alkitab|Matius 20:28}}).<ref name=poole/>
 
== Yesus membasuh kaki murid-murid ==