Yasser Arafat: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
typo
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 1:
[[Gambar:Yasser-arafat-1999.jpg|thumbnail|250px|right|Yasser Arafat pada tahun 1999]]
 
'''Yasser Arafat''' ([[Bahasa Arab]]: ياسر عرفات) ([[Jalur Gaza|Gaza]], [[4 Agustus]] atau [[24 Agustus]], [[1929]] – [[Paris]], [[11 Nopember|11 November]], [[2004]]), terlahirkan sebagai '''Muhammad Abd al-Rahman ar-Rauf al-Qudwah al-Husayni''' dan juga dikenal dengan nama '''Abu Ammar'''. Beliau menjabat sebagai [[Presiden]] [[Palestina|Otoritas Palestina]] sejak tahun [[1993]], dan terpilih menjabat selama lima tahun pada tahun [[1996]]). Selain Presiden, Arafat juga merupakan pemimpin [[Fatah]] dan [[PLO]] sejak tahun [[1969]]). Pada tahun [[1994]] ia memenangkan [[Hadiah Nobel]] Perdamaian]].
 
Pada tanggal [[28 Oktober]] [[2004]], Arafat dilaporkan menderita penyakit yang serius. Keesokan harinya, dia meninggalkan [[Markas Besar Tepi Barat]] di [[Ramallah]] untuk diterbangkan ke [[Perancis]]. Di sana, dia akan dirawat di Rumah Sakit Militer Percy yang terletak di Clamart. Arafat berada dalam kondisi [[koma]] pada tanggal [[3 Nopember|3 November]] 2004. Kondisinya memburuk sejak saat itu. Dia tetap hidup dengan bantuan ''life support''. Arafat meninggal dunia di rumah sakit pada pukul 09:30 [[WIB]] tanggal 11 November 2004 pada usia 75 tahun.