Kumai, Kotawaringin Barat: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Perbaikan
Menambakan nama kelurahan dan desa . sedikit penejelasan .
Baris 10:
|provinsi=Kalimantan Tengah
}}
'''Kumai''' adalah sebuah [[kecamatan]] di [[Kabupaten Kotawaringin Barat]], [[Kalimantan Tengah]], [[Indonesia]]. Kumai merupakan kecamatan terluas di Kotawaringin Barat dan memilik kisah historis yang ditinggi . Karna di Kumai lah pertempuran melawan penjajah dari Belanda dan Jepang terjadi. Dan setiap tahun diperingati pada tanggal 14 Januari 1949 .
 
Kumai merupakan gerbang menuju Kotawaringin Barat melalui laut, dengan masuk melewati pelabuhan Panglima Utar Kumai. Kumai terdiri dari beberapa desa dan kelurahan .
 
'''Kelurahan'''
 
- Kel. Kumai Hilir
 
- Kel. Kumai Hulu
 
- Kel. Candi
 
'''Desa'''
 
- Desa Kubu
 
- Desa Sei. Kapitan
 
- Desa Sungai Bakau
 
- Desa Teluk Bogam
 
- Desa Karaya
 
- Desa Sebuai
 
- Desa Batu Belama
 
- Desa Bumi Harjo
 
- Desa Bedaun
 
Kecamatan Kumai pun telah di mekarkan menjadi beberapa kecamatan seperti : Kec. Pangkalan Banteng, Kec. Pangkalan Lada .
[[Berkas:Rumah_Balai_Bini_Kecamatan_Kumai.jpg|thumb|right|200px|Rumah Baanjung tipe Rumah [Gajah] [[Rumah Balai Bini|Balai Bini]] di Kumai.]]
== Daftar Penguasa Kumai / Landschap Kumai ==