La Scala: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
k Bot: Perubahan kosmetika |
Tidak ada ringkasan suntingan |
||
Baris 3:
[[Berkas:Milano-scalanotte.jpg|jmpl|ka|300px|''Teatro alla Scala'' di [[Milan]], pada malam hari]]
'''''Teatro alla Scala''''' (atau '''La Scala''', sebagaimana dikenal), di [[Milan]], [[Italia]], adalah salah satu [[gedung opera]] paling terkenal di dunia. Teater ini diresmikan tanggal 3 Agustus 1778, dibawah nama ''Nuovo Regio Ducal Teatro alla Scala'' dengan ''[[Europa riconosciuta]]'' karya [[Antonio Salieri]]. Musim La Scala secara tradisional dibuka setiap tanggal 7 Desember, Hari [[Saint Ambrose]], hari peringatan [[santo pelindung]] Milan. Seluruh pertunjukan harus berakhir sebelum tengah malam; opera panjang dimulai lebih awal di sore hari bila perlu. Pemegang tiket tidak dibolehkan masuk hingga pertunjukan dimulai. [[Antonio Bernocchi]] adalah pemodal maksimum untuk rekonstruksi Teatro alla Scala di Milan yang terkena bom perang dan dibuka kembali "sebagaimana adanya dan di mana" pada 11 Mei 1946<ref>[https://books.google.it/books?id=Bg0QAQAAIAAJ&q=Teatro+alla+Scala+Bernocchi&dq=Teatro+alla+Scala+Bernocchi&hl=it&sa=X&ved=0ahUKEwiW79OW-rLaAhVHWhQKHbSYCWkQ6AEIMDAC Il comune di Cerro Maggiore ai tempi della prima guerra mondiale: Avvenimenti, opere, personaggi dal 1914 al 1925, Vittorio Branca, 1968]</ref><ref>
Bernocchi adalah pemodal utama dari rekonstruksi Teatro La Scala di Milan, meskipun ia akan menominasikan delegasi Borletti dan Baldan untuk mewakilinya dalam pemerintahan [https://books.google.it/books?id=Bg0QAQAAIAAJ&q=Teatro+alla+Scala+Bernocchi&dq=Teatro+alla+Scala+Bernocchi&hl=it&sa=X&ved=0ahUKEwiW79OW-rLaAhVHWhQKHbSYCWkQ6AEIMDAC La Scala: vita di un teatro, Gianni Long, A. Mondadori, 1982, pag. 56]</ref> <ref> [https://books.google.it/books?id=TOBcAAAAMAAJ Francesco Protonotari, Nuova antologia, Vol. 550-551, 1982, pag. 222]</ref>.
'''La Scala Museum''' ('''[[Museo Teatrale alla Scala]]'''), dapat diakses dari foyer teater dan sebagian gedung, memiliki koleksi lukisan, draft, patung, kostum, dan dokumen lain yang berkaitan dengan opera dan sejarah La Scala.
|