Lokomotif CC206: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Meralat beberapa informasi tentang keberadaan lokomotif ini |
merevisi beberapa kejadian PLH |
||
Baris 126:
== Insiden ==
[[Berkas:CC206 13 23 Argo Lawu.JPG|jmpl|Lokomotif CC 206 13 23 sedang menarik [[kereta api Argo Lawu]], salah satu loko CC 206 yang mengalami kerusakan parah di kabin [[masinis]] setelah menabrak gerbong pengangkut pipa besar.]]
* Pada tanggal 12 September 2013, terjadi kebakaran di permukiman penduduk, di [[Sukoharjo, Klojen, Malang|Kelurahan Sukoharjo]], [[Klojen, Malang|Kecamatan Klojen]], [[Kota Malang]]. Akibatnya, lokomotif CC 206 13 16 ikut terbakar. Dikisahkan, api berasal dari belakang rumah warga yang sedang memasak lalu ditinggal. Kemudian api berkobar menjilat sepeda motor [[Honda Supra Series|Honda Supra]] yang terparkir 2 meter dari kompor. Api melahap seluruh dapur. Karena letak dapur berada 2 meter dari rel KA menuju Depo [[Pertamina]], api pun ikut membakar lokomotif CC 206 13 16 milik Dipo Induk Sidotopo yang langsir kereta api angkutan BBM [[Pertamina]]. Akibatnya, lokomotif hangus terbakar.<ref>[http://www.tribunnews.com/regional/2013/09/12/lokomotif-ini-ikut-jadi-korban-kebakaran-di-malang TribunNews: Lokomotif Ini Ikut Jadi Korban Kebakaran di Malang]</ref> Seluruh korban mengalami luka di kaki dan muka.<ref>[http://www.tribunnews.com/regional/2013/09/13/korban-kebakaran-lokomotif-alami-luka-bakar-di-kaki-dan-muka TribunNews: Korban Kebakaran Lokomotif Alami Luka Bakar di Kaki dan Muka]</ref>
* Pada tanggal 4 April 2014, pukul 18.30 WIB, CC 206 13 55 milik Dipo Induk Bandung menghela [[kereta api Malabar]] '''[[kecelakaan kereta api Malabar 2014|anjlok]]''' di km 224, Kampung Terung, RT 005 RW 009, [[Mekarsari, Kadipaten, Tasikmalaya|Desa Mekarsari]], [[Kadipaten, Tasikmalaya|Kecamatan Kadipaten]], [[Kabupaten Tasikmalaya]], yang disebabkan karena rel KA tergerus longsor. Akibatnya, dua gerbong eksekutif, K1 0 67 27 dan K1 0 67 22 beserta lokomotif CC 206 13 55 terperosok lalu keluar rel. Akibat beratnya medan, evakuasi lokomotif CC 206 13 55 terhambat.<ref>Majalah KA Edisi Mei 2014, halaman 22 s.d. 23. ''Beratnya Medan Hambat Evakuasi CC206''</ref>
* Pada tanggal 4 Mei 2014,
* Pada tanggal 9 Maret 2015,
* Pada tanggal 11 April 2015,
* Pada tanggal 23 Mei 2015, CC 206 13 23 milik Dipo Induk Purwokerto dan beberapa gerbong [[kereta api Bangunkarta]] '''[[kecelakaan kereta api Bangunkarta 2015|tergelincir dan terguling]]''' di [[Stasiun Waruduwur]], Cirebon sampai akhirnya menabrak rangkaian kereta api pipa besar dengan nomor Gapeka 2502. Akibatnya, puluhan orang luka-luka dan sejumlah kereta api lintas utara harus memutar lewat Stasiun [[Stasiun Kroya|Kroya]].<ref>[http://news.okezone.com/read/2015/05/24/340/1154262/tabrakan-terjadi-karena-ka-bangunkarta-tergelincir-dari-rel Okezone: Tabrakan terjadi karena KA Bangunkarta tergelincir dari rel]</ref>
* Pada tanggal 29 Agustus 2015,
* Pada tanggal 9 September 2016, CC 206 13 13 milik Dipo Induk Sidotopo yang sedang menarik kereta api semen ditabrak kereta derek pemeliharaan listrik aliran atas (LAA) di km 46+500 petak Bojonggede–Cilebut, tak jauh dari [[Stasiun Bojong Gede|stasiun Bojonggede]]. Kejadian ini mengakibatkan kabin CC 206 tersebut ringsek ditabrak kereta derek dan mengganggu jadwal perjalanan [[KA Commuter Jabodetabek]] lintas Bogor-Jakarta.<ref>[https://www.kaorinusantara.or.id/newsline/60398/crane-laa-seruduk-ka-angkutan-semen-perjalanan-krl-terganggu]</ref>
* Pada tanggal 29 Oktober 2016, CC 206 15 95 milik Dipo Induk Bandung anjlok di Grompol.
* Pada tanggal
* Pada tanggal 21 Mei 2017, pukul 21.52 WIB, CC 206 13 69 milik Dipo Induk Yogyakarta menghela KA 3 Argo Bromo Anggrek tujuan [[Stasiun Gambir]] menabrak mobil bak terbuka bernomor polisi K 1804 MN di perlintasan wilayah kecamatan [[Randublatung, Blora]]. Lokomotif [[CC 206]] 13 69 YK<!-- Lokomotif ini juga sebelumnya pernah mengalami kecelakaan pada tahun 2014 kemarin. --> ex PLH [[KA Bogowonto]] pun mengalami kerusakan di bagian depan, dan mobil bak terbuka tersebut ringsek ditempat. Tidak ada korban jiwa, namun pengemudi mobil tersebut kabur, serta kereta api melanjutkan perjalanan 2 menit kemudian hingga [[Stasiun Semarang Tawang]] guna penggantian lokomotif oleh [[CC 201]] 83 24 (CC 201 62) PWT<ref>{{Cite news|url=http://www.suara.com/news/2017/05/22/012602/ka-argo-bromo-anggrek-tabrak-mobil-di-blora|title=KA Argo Bromo Anggrek Tabrak Mobil di Blora|last=Suara.com|newspaper=suara.com|access-date=2017-05-31}}</ref>
* Pada tanggal 25 April 2018, pukul 13.20 WIB, KA KP 11135/11136 mengangkut GD kosongan tambahan yang berjalan menuju arah timur, menabrak mobil truk bak tertutup bernomor polisi B 9434 UXT. Kondisi truk rusak parah usai menghantam kereta, sedangkan lokomotif hanya mengalami kerusakan di bagian cowcatcher dan tidak sampai anjlok. Akibat peristiwa ini sejumlah perjalanan KRL Commuter Line Bogor - Jatinegara dipotong hanya sampai Kampung Bandan.▼
* Pada tanggal 16 Januari 2018, CC 206 13 61 milik Dipo Induk Purwokerto menabrak jalur badug di Prupuk.
* Pada tanggal 23 Februari 2018, CC 206 16 06 milik Dipo Induk Kertapati menabrak jalur badug di Banjarsari.
* Pada tanggal 05 Februari 2018, CC 206 13 88 milik Dipo Induk Jatinegara yang pernah menjabat menjadi loko presiden, juga pernah anjlok di Klari.
▲* Pada tanggal 25 April 2018, pukul 13.20 WIB, CC 206 13 31 milik Dipo Induk Yogyakarta yang menarik KA KP 11135/11136 mengangkut GD kosongan tambahan yang berjalan menuju arah timur, menabrak mobil truk bak tertutup bernomor polisi B 9434 UXT. Kondisi truk rusak parah usai menghantam kereta, sedangkan lokomotif hanya mengalami kerusakan di bagian cowcatcher dan tidak sampai anjlok. Akibat peristiwa ini sejumlah perjalanan KRL Commuter Line Bogor - Jatinegara dipotong hanya sampai Kampung Bandan.
== Lihat pula ==
|