Naskah Komentari Kitab Habakuk: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
HsfBot (bicara | kontrib)
k Bot: Penggantian teks otomatis (-Nampak, +Tampak; -nampak, +tampak; -Nampaknya, +Tampaknya; -nampaknya, +tampaknya)
Perbaikan
Baris 1:
[[Berkas:Habakkuk Pesher.png|jmpl|ka|200px|Bagian awal Naskah Komentari Kitab Habakuk, 1QpHab, dari antara [[Gulungan Laut Mati]] yang berasal dari abad ke-1 SM.]]
 
'''Naskah Komentari Kitab Habakuk''' ({{lang-he|Pesyer Habakuk}}; {{lang-en|Pesher Habakkuk}}; diberi label '''1QpHab''' (Gua 1, Qumran, ''pesyer'', Habakuk) adalah satu dari 7 [[Naskah Laut Mati]] pertama yang ditemukan tahun 1947. ''Pesyer'' berarti "tafsir, komentari". Karena ditemukan paling awal dan dalam keadaan relatif utuh, 1QpHab menjadi salah satu naskah yang paling banyak diteliti dan dianalisa dari sekian ratus [[Naskah Laut Mati]] yang ditemukan kemudian.<ref name="Bernstein647">Bernstein, Moshe J. "Pesher Habakkuk." ''Encyclopedia of the Dead Sea Scrolls''. Oxford; New York: Oxford University Press, 2000, p.647</ref> Menurut analisis Radiokarbon C14, naskah ini berasal dari tahun 104-43 SM (analisis pertama) atau 120-5 SM (;;''subrange'' analisis kedua); secara [[Paleografi]] diperkirakan dari tahun 30-1 SM.<ref>[http://www.preteristarchive.com/BibleStudies/DeadSeaScrolls/1QpHab_pesher_habakkuk.html 1QpHab Pesher Habakkuk] pada PreteristArchive.com</ref>
 
[[Berkas:The Commentary on Habakkuk Scroll (1QpHab) Written in Hebrew - Google Art Project.jpg|jmpl|ka|200px|Naskah Komentari Kitab Habakuk, 1QpHab, dari antara [[Gulungan Laut Mati]] yang berasal dari abad ke-1 SM.]]
Baris 13:
Sebagaimana nabi [[Habakuk]] menuliskan [[nubuat]]nya terhadap orang-orang asing yang menyerang Israel, demikian keadaan penulis gulungan ini. Istilah ''kittim'' (Kasdim) yang dipakai untuk bangsa Babel pada zaman nabi Habakuk, dianggap mengacu kepada [[Kerajaan Romawi]] pada zaman penulis naskah ini, dan penulis berpendapat nubuat Habakuk digenapi pada zamannya itu.
 
Dalam komentari ini ditonjolkan sejumlah tokoh menggunakan gelarnya, dan tidak menyebutkan namanya. Tokoh pahlawannya disebut "''Guru Kebajikan''" atau "''Guru Kebenaran''" (''Teacher of Righteousness''), figur yang ditemukan di [[Naskah Laut Mati]] lainnya (misalnya [[Dokumen Damaskus]]). Komentari ini mengatakan bahwa sang Guru langsung berbicara dengan Allah dan menerima makna yang sesungguhnya dari kitab-kitab suci.<ref name="Wise">Wise, Michael O., Martin G. Abegg Jr., and Edward M. Cook. ''The Dead Sea Scrolls: A New Translation.'' San Francisco: Harper, 2005. p.83-86</ref> Oleh sejumlah pakar, guru ini disamakan dengan "[[Yesus]] [[Kristus]]" atau "[[Yakobus yang Adil]]", saudara [[Yesus]] yang kemudian menjadi uskup di [[Yerusalem]], tetapi ada kemungkinan ini mengacu kepada guru autama dari kelompok yang tinggal di Qumran.
 
Tokoh lawannya antara lain adalah "Imam yang jahat" dan "Manusia penipu". "Imam yang jahat" digambarkan sebagai pemimpin agama yang palsu, yang pada satu ketika dipercaya oleh sang Guru. Di akhir komentari, "Imam yang jahat" ini ditangkap dan disiksa oleh musuh-musuhnya.<ref name="Wise" /> Identitasnya tidak dapat dipastikan. Para pakar menduganya sebagai salah satu Imam Besar dari [[Hasmonean]], atau lebih dari satu orang.<ref name="Bernstein649">Bernstein, Moshe J. "Pesher Habakkuk." ''Encyclopedia of the Dead Sea Scrolls''. Oxford; New York: Oxford University Press, 2000, p.649</ref> "Manusia penipu", tidak bisa ditebak namanya, mencoba menjelek-jelekkan sang Guru dan kitab [[Taurat]].<ref name="Bernstein649" />