Bahasa Afrikaans: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k ←Suntingan 180.214.233.126 (bicara) dibatalkan ke versi terakhir oleh HsfBot
Tag: Pengembalian
S Rifqi (bicara | kontrib)
perbaikan tata bahasa, perbaikan kesalahan pengetikan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 16:
|iso1=af|iso2=afr (B&T)|sil=AFR}}
 
'''Bahasa Afrikaans''' adalah [[Bahasa Jermanik Barat]] yang dituturkan di [[Afrika Selatan]] dan [[Namibia]]. Bahasa ini pada awalnya adalah dialek yang dituturkan oleh para pendatang [[Afrikaner]] dan budak yang dibawa ke daerah [[Cape Town]] oleh [[Kompeni Hindia Belanda]] ([[bahasa Belanda]]: ''Verenigde Oost-Indische Compagnie'' - [VOC]) pada tahun [[1652]] dan [[1705]]. Sebagian besar pendatang ini berasal dari [[Perserikatan Provinsi]] (sekarang [[Belanda]]), namuntetapi ada juga pendatang dari [[Jerman]], [[Perancis]], [[Skotlandia]], dan beberapa negara lainnya. Para pekerja dan budak yang dibawa serta adalah orang-orang [[Melayu]], orang-orang [[Khoi]], dan [[Bushmen]].
 
Penelitian oleh [[J. A. Heese]] menunjukan bahwa sampai tahun [[1807]], 39,8% nenek moyang dari penutur bahasa Afrikaans berkulit putih adalah orang Belanda, 35% Jerman, 14,6% Perancis, dan 7,2 persen orang berkulit non putihnonputih. Dialek tersebut dikenal sebagai ''cape Dutch''. Kemudian, bahasa Afrikaans juga dikenal sebagai "bahasa Belanda Afrika" ([[bahasa Inggris]]: ''African Dutch''). Afrikaans dianggap sebagai [[Dialek]] [[Bahasa Belanda]] sampai dengan awal [[Abad 20]] ketika bahasa tersebut mulai dikenal sebagai bahasa yang berbeda. Nama ''Afrikaans'' sebenarnya adalah istilah Bahasa Belanda untuk "Orang Afrika" atau "Bahasa Afrika".
 
== Sejarah ==