Kali Tinalah: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
HsfBot (bicara | kontrib)
k Bot: penggantian teks otomatis (-Olah raga, +Olahraga; -olah raga, +olahraga
Ojokuwi123 (bicara | kontrib)
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 16:
Kali Tinalah merupakan [[sungai]] utama di Daerah Aliran Sungai (DAS) Tinalah dengan luas DAS 42,3&nbsp;km<sup>2</sup> meliputi dua [[kecamatan]] yaitu [[Kecamatan]] [[Samigaluh, Kulon Progo|Samigaluh]] dan [[Kecamatan]] [[Kalibawang, Kulon Progo|Kalibawang]]. Di kawasan tertentu aliran Kali Tinalah sering berpindah tempat ketika banjir datang pada musim hujan, karena arus terlalu deras kemudian menghantam areal persawahan, keadaan ini berlangsung sudah ratusan tahun bahkan mungkin ribuan yang lalu. Anak sungai Kali Tinalah antara lain:
 
# [[Kali Tlegung]]
# [[Kali Balong]]
# [[Kali Keji]]
# [[Kali Jomblangan]]
# [[Kali Mukus]]
# [[Kali Tritis]]
# [[Kali Giripurno]]
 
== Pemanfaatan ==