Nurdin Abdullah: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan |
|||
Baris 33:
}}
'''Prof. Dr. Ir. H.M. Nurdin Abdullah, M.Agr''' ({{lahirmati|[[Pare-Pare]], [[Sulawesi Selatan]]|07|11|1963}}) adalah [[Bupati]] [[Kabupaten Bantaeng]] periode 2008 hingga 2013 dan periode 2013–2018.<ref>[http://bantaengkab.go.id/web/statis-6-profilbupati.html Situs resmi Kabupaten Bantaeng]</ref>
Pada Mei 2015 Nurdin menerima penghargaan "Tokoh Perubahan" dari suratkabar Republika bersama tiga pejabat daerah lainnya.<ref>[http://news.detik.com/berita/2903112/diganjar-tokoh-perubahan-ini-prestasi-bupati-bantaeng-nurdin-abdullah Detik.com: Diganjar Tokoh Perubahan Ini Prestasi Bupati Bantaeng Nurdin Abdullah]</ref> Nurdin Abdullah bersama pasangannya Andi Sudirman Sulaiman mendapatkan suara terbanyak pada Pemilihan Gubernur Provinsi Sulawesi Selatan periode 2018-
== Latar Belakang ==
Baris 40:
Nurdin Abdullah lahir di kota Parepare, Sulawesi Selatan tanggal 07 Februari 1963. Prof Nurdin Abdullah merupakan anak pertama dari enam bersaudara. Ayahnya berasal dari Kabupaten Bantaeng ( Butta Toa') dan merupakan keturunan Raja Bantaeng ke-27. Sedangkan ibunya dalam keseharian menjadi ibu rumah tangga (IRT) dan berasal dari soppeng. Ia menikah dengan Ir. Hj. Liestiaty F. Nurdin, M. Fish pada tanggal 11 Januari 1986 dan telah dikaruniai 1 anak perempuan dan 2 anak laki-laki.
Saat ini, Nurdin dan keluarga tinggal di Perumahan Dosen Tamalanrea, Sulawesi Selatan.
Prof.
Pada Pemilihan Gubernur Provinsi Sulawesi Selatan 2018, Nurdin Abdullah yang berpasangan dengan Andi Sudirman Sulaiman mencalonkan diri sebagai Calon Gubernur Sulawesi Selatan. Pasangan ini didukung oleh tiga partai politik, yaitu Partai Keadilan Sejahtera (PKS), Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP), dan Partai Amanat Nasional (PAN). Pada pemilihan yang diselenggarakan pada tanggal pada tanggal 27 Juni 2018, pasangan Nurdin Abdullah-Andi Sudirman Sulaiman mendapatkan suara terbanyak, 1.867.303 suara, mengungguli tiga orang pesaingnya.
== Riwayat Pendidikan ==
Baris 54:
# S1 Fakultas Pertanian dan Kehutanan UNHAS Tahun 1986
# S2 Master of Agriculture Kyushu University Jepang Tahun 1991
# S3 Doktor
=== Pendidikan / Latihan Jabatan ===
Baris 63:
# Guru Besar Fakultas Kehutanan Universitas Hasanuddin
# Presiden Direktur PT Maruki Internasional Indonesia
# President Director
# Director of Kyusu Medical Co. Ltd. Japan
# Dewan Penyantun Politeknik Negeri Makassar
# Bupati Bantaeng, Masa Bakti 2008 - 2013
# Bupati Bantaeng, Masa Bakti 2013 -
#Gubernur Sulawesi Selatan, Masa Bakti 2018-2023 (definitif, berdasarkan penetapan KPU)
== Riwayat Organisasi ==
Baris 83 ⟶ 84:
== Kiprah Politik ==
* '''Perubahan Bantaeng ( Butta Toa' )'''
Sejak Nurdin menjabat sebagai Bupati Bantaeng, perubahan dalam bidang pelayanan kesehatan
Nurdin memiliki kebiasaan untuk bertemu langsung dengan warganya. Warga masyarakat memiliki kebiasaan berkumpul di '''Bonto Atu''<nowiki/>' pada pagi hari untuk bertemu Bupati, karena setiap hari Selasa sampai Jumat pagi ia selalu membuka rumahnya untuk warga yang ingin bersilahturahmi. Warga datang dari berbagai kalangan dan menyampaikan berbagai macam hal, dari memberi informasi, menyampaikan masukan, meminta arahan, sampai mengantar undangan. Semua hal yang dibicarakan di dalam forum ini dicatat dan dicarikan jalan keluarnya bersama-sama. Forum ini juga digunakan untuk menjalin silahturahmi antar warga masyarakat dan warga masyarakat dengan kepala daerahnya.
* '''Terobosan atau Inovasi yang dilakukan'''
'''A. Bidang Ekonomi'''
|