Xeroderma pigmentosum: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
k Penyelarasan tata bahasa sesuai PUEBI, khususnya kata depan.
Baris 1:
{{penyangkalan medis}}
'''Xeroderma pigmentosum''' adalah suatu [[penyakit]] [[genetika]] atau kelainan bawaan pada [[kulit]] yang jarang ditemui, dimanadi mana kulit sangat peka terhadap sinar matahari terutama terhadap sinar [[ultraungu]]. Kulit penderita xeroderma pigmentosum bila terpapar sinar matahari akan timbul luka bakar, bercak-bercak, dapat melepuh dan muncul kerusakan pada [[DNA]]. Bila ingin ke luar, penderita harus mengenakan pakaian khusus anti sinar [[ultraungu]].
 
{{medis-stub}}