Muhammad Nazif: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Jayrangkoto (bicara | kontrib) Tidak ada ringkasan suntingan |
k Bot: Perubahan kosmetika |
||
Baris 21:
}}
'''Muhammad Nazif''' adalah seorang akademisi, bankir dan profesional [[Indonesia]]. Ia pernah menjabat sebagai Direktur Utama [[Telkom]] dari tahun 2000-2002 menggantikan pejabat sebelumnya, Asman Akhir Nasution.<ref>[http://www.library.ohiou.edu/indopubs/2000/04/24/0069.html "Ramai-ramai Menolak Orang Luar"] Warta Ekonomi. Diakses 13 Februari 2014.</ref>
Muhammad Nazif adalah pilihan Presiden [[Abdurrahman Wahid]] (Gus Dur) pada tahun 2000. Pada tahun 2002 dia digantikan oleh [[Kristiono]].
Muhammad Nazif juga pernah menduduki jabatan sebagai Direktur Utama [[Bukopin]] dari tahun 1985-1989, dan sebagai Direktur [[Islamic Development Bank]]. Sebagai seorang akademisi, Muhammad Nazif pernah berkarier sebagai Pembantu [[Rektor]] [[Universitas Indonesia]].<ref>[http://www.library.ohiou.edu/indopubs/2000/04/12/0027.html "Nasib Telkom di Tangan Nazif"] Tempo.co. Diakses 13 Februari 2014.</ref>
|