Pergeseran merah: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
HsfBot (bicara | kontrib)
k Bot: Perubahan kosmetika
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 1:
[[File:Redshift.svg|thumb|upright|
[[Garis spektrum|Garis serapan]] dalam [[spektrum kasatmata]] dari sebuah [[supergugus]] galaksi jauh (kanan), dibandingkan dengan garis serapan dalam spektrum kasatmata dari [[Matahari]] (kiri). Panah menunjukkan pergeseran merah.]]
'''Pergeseran Merah''' adalah gejala bahwa frekuensi [[cahaya]] kalau diamati, di bawah situasi tertentu, bisa lebih rendah daripada frekuensi cahaya ketika terpancar di sumber. Ini biasanya terjadi kalau sumber menjauh dari pengamat, seperti pada [[efek Doppler]]. Secara khusus, istilah pergeseran merah dipakai untuk menjelaskan pengamatan bahwa spektrum cahaya yang terpancar oleh [[galaksi]] jauh bergeser ke frekuensi yang lebih rendah (terhadap akhir merah spektrum, dan begitu pula namanya) kalau dibandingkan dengan spektrum bintang yang lebih dekat. Ini diambil sebagai bukti bahwa galaksi menjauh dari satu sama lain, bahwa alam semesta berkembang dan dimulai sejak [[Ledakan Dahsyat]].