Kabupaten Pohuwato: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Angayubagia (bicara | kontrib)
k update
Tag: Suntingan visualeditor-wikitext
Baris 1:
{{coor title dm|0|41|N|121|42|E|region:ID-GO_type:adm2nd|display=title}}
{{Dati2
| nama=Kabupaten Pohuwato
Baris 23 ⟶ 24:
}}
{{coor title dm|0|41|N|121|42|E|region:ID-GO_type:adm2nd|display=title}}
 
'''Kabupaten Pohuwato''' atau '''Kabupaten Pahuwato''' adalah [[kabupaten]] yang terbentuk dari hasil pemekaran [[Kabupaten Boalemo]]. Kabupaten ini dibentuk berdasarkan Undang-Undang Nomor 6 Tahun [[2003]] tanggal 25 Februari 2003 yang ditandatangani oleh Presiden [[Megawati Soekarnoputri]].
 
== Geografis ==
== Wilayah administratif dan kependudukan ==
Kabupaten Pohuwato terletak antara 0,27° – 0,01° Lintang Utara dan 121,23° - 122,44° Bujur Timur. Pada tahun 2003 kabupaten ini terdiri dari 13 kecamatan dengan adanya 9 pemekaran kecamatan baru.
Ujung paling selatan di Tanjung Panjang pada 0,41° Lintang Selatan dan 121,804° BT. Paling Utara di Gunung Tentolomatinan pada 0,938° LU dan 121,776° BT.
Batas Paling Barat di Gunung Sentayu pada 0,682° LU dan 121,173°BT. Dan paling Timur didesa Tabulo
pada 0,506° LU dan 122,152°BT.
 
=== Musim ===
Di Indonesia hanya dikenal 2 musim, yaitu [[musim kemarau]] dan [[musim penghujan]]. Pada bulan Juni sampai dengan September arus angin berasaldari Australia den tidak banyak mengandung uap air, sehingga mengakibatkan musim kemarau. Sebaliknya pada bulan Desember sampai dengan Maret arus angin banyak berasal dari Asia dan Samudera Pasifik terjadi musim hujan. Keadaan seperti ini berganti setiap setengah tahun setelah melewati masa peralihan pada bulan April-Mei dan Oktober-November.
 
=== Suhu dan Kelembaban Udara ===
Suhu udara di suatu tempat antara lain ditentukan oleh tinggi rendahnya tempat tersebut terhadap permukaan laut dan jaraknya dari pantai. Pada tahun 2004 suhu udara rata-rata pada siang hari berkisar antara 30,9° C sampai 34,2° C, sedangkan suhu udara pada malam hari berkisar antara 21,4° C sampai 23,8 C.
Kelembaban udara di Gorontalo relatif tinggi. Pada tahun 2004 kelembaban relatif berkisar antara 68 persen (bulan September) sampai dengan 83 persen (bulan Februari dan Desember).
 
=== Curah Hujan ===
Curah hujan di suatu tempat antara lain dipengaruhi oleh iklim, keadaan orografi dan perputaran atau pertemuan arus udara. Oleh karena itu jumlah curah hujan beragam menurut bulan dan letak stasiun pengamat. Pada Tahun 2004 curah hujan di daerah ini bervariasi dari 11 mm sampai 266 mm.
 
== Pemerintahan ==
=== Daftar Bupati ===
{{utama|Daftar Bupati Pahuwato}}
{{:Daftar Bupati Pahuwato}}
 
=== Dewan Perwakilan ===
{{utama|Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kabupaten Pahuwato}}
 
=== Kecamatan ===
{{utama|Daftar kecamatan dan kelurahan di Kabupaten Pahuwato}}
Hingga September 2011, Kabupaten Pohuwato terdiri atas 13 kecamatan, 2 kelurahan dan 79 desa dengan jumlah penduduk 128.748 jiwa (SP 2010), serta luas 4.244,31 km² (SP 2010) sehingga tingkat kepadatan penduduknya adalah 30,33 jiwa/km².
 
Pembagian wilayah kecamatan di Kabupaten Pohuwato adalah sebagai berikut:
 
# Buntulia,
# Dengilo,
Baris 48 ⟶ 70:
 
Adapun data lengkap nama kecamatan dan desa/ kelurahan di Kabupaten Pohuwato hingga September 2011 adalah sebagai berikut.
 
# Buntulia, terdiri atas 7 desa, yaitu: (1) Buntulia Tengah; (2) Buntulia Utara; (3) Hulawa; (4) Karya Indah; (5) Sipatana; (6) Taluduyunu; dan (7) Taluduyunu Utara.
# Dengilo, terdiri atas 5 desa, yaitu: (1) Huta Moputi; (2) Karangetang; (3) Karya Baru; (4) Padengo; dan (5) Popaya.
Baris 63 ⟶ 84:
# Wonggarasi, terdiri atas 7 desa, yaitu: (1) Bohusami; (2) Bukit Harapan; (3) Lembah Permai; (4) Limbula; (5) Tuweya; (6) Wonggarasi Timur; dan (7) Yipilo.
 
=== KeadaanPemekaran GeografisDaerah ===
==== Kabupaten Gorontalo Barat ====
 
Kabupaten Pohuwato terletak antara 0,27° – 0,01° Lintang Utara dan 121,23° - 122,44° Bujur Timur. Pada tahun 2003 kabupaten ini terdiri dari 13 kecamatan dengan adanya 9 pemekaran kecamatan baru.
Ujung paling selatan di Tanjung Panjang pada 0,41° Lintang Selatan dan 121,804° BT. Paling Utara di Gunung Tentolomatinan pada 0,938° LU dan 121,776° BT.
Batas Paling Barat di Gunung Sentayu pada 0,682° LU dan 121,173°BT. Dan paling Timur didesa Tabulo
pada 0,506° LU dan 122,152°BT.
 
== Musim ==
 
Di Indonesia hanya dikenal 2 musim, yaitu [[musim kemarau]] dan [[musim penghujan]]. Pada bulan Juni sampai dengan September arus angin berasaldari Australia den tidak banyak mengandung uap air, sehingga mengakibatkan musim kemarau. Sebaliknya pada bulan Desember sampai dengan Maret arus angin banyak berasal dari Asia dan Samudera Pasifik terjadi musim hujan. Keadaan seperti ini berganti setiap setengah tahun setelah melewati masa peralihan pada bulan April-Mei dan Oktober-November.
 
== Suhu dan Kelembaban Udara ==
 
Suhu udara di suatu tempat antara lain ditentukan oleh tinggi rendahnya tempat tersebut terhadap permukaan laut dan jaraknya dari pantai. Pada tahun 2004 suhu udara rata-rata pada siang hari berkisar antara 30,9° C sampai 34,2° C, sedangkan suhu udara pada malam hari berkisar antara 21,4° C sampai 23,8 C.
Kelembaban udara di Gorontalo relatif tinggi. Pada tahun 2004 kelembaban relatif berkisar antara 68 persen (bulan September) sampai dengan 83 persen (bulan Februari dan Desember).
 
== Curah Hujan ==
 
Curah hujan di suatu tempat antara lain dipengaruhi oleh iklim, keadaan orografi dan perputaran atau pertemuan arus udara. Oleh karena itu jumlah curah hujan beragam menurut bulan dan letak stasiun pengamat. Pada Tahun 2004 curah hujan di daerah ini bervariasi dari 11 mm sampai 266 mm.
 
== Mulai Pemekaran Daerah 20 Oktober 2014 ==
=== Kabupaten Gorontalo Barat ===
Kecamatan yang mungkin bergabung ke dalam kabupaten ini meliputi :
* [[Popayato, Pohuwato|Popayato]]
Baris 91 ⟶ 92:
* [[Lemito, Pohuwato|Lemito]]
* [[Wanggarasi, Pohuwato|Wanggarasi]]
==== Kota Marisa ====
Kota ini sekarang menjadi ibukota Kabupaten Pohuwato akan naik status menjadi kotamadya. Kecamatan yang mungkin bergabung, meliputi : Marisa, Duhiadaa, Buntulia. Apabila [[Kota Marisa]] menjadi daerah otonomi baru (DOB) maka pemindahan ibukota kabupaten ini ke. Paguat
 
Apabila [[Kota Marisa]] menjadi daerah otonomi baru (DOB) maka pemindahan ibukota kabupaten ini ke. Paguat
 
== Referensi ==
Baris 101 ⟶ 100:
== Pranala luar ==
* {{id}} [http://www.ri.go.id/produk_uu/produk2003/uu2003/uu6'03.htm UU RI No.6 Tahun 2003]
 
{{Kabupaten Pohuwato}}
{{gorontalo}}