YouTube: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Perubahan
Tag: VisualEditor Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
k ←Suntingan 116.206.43.77 (bicara) dibatalkan ke versi terakhir oleh Veracious
Tag: Pengembalian
Baris 3:
|company_name = YouTube, LLC
|company_logo = [[Berkas:YouTube Logo 2017.svg|200px]]
|caption = Cuplikan halaman utamaLogo YouTube
|company_type = Anak perusahaan [[Google]], [[perusahaan berkewajiban terbatas]]
|foundation = {{Start date|2005|02|14}}
|founder = [[Steve Chen]], [[Chad Hurley]], [[Jawed Karim]], [[Farga]]
|location_city = 901 Cherry Ave, [[San Bruno, California|San Bruno]],<br />California
|location_country = Amerika Serikat
Baris 26:
|current_status = Aktif
|screenshot = [[Berkas:YouTube Homepage Dec 7 2012.png|270px]]
|caption = Cuplikan halaman utama YouTube
}}
'''YouTube''' adalah sebuah situs web [[layanan penyimpanan video|berbagi video]] yang dibuat oleh tiga mantan karyawan [[PayPal]] pada Februari 2005. Situs ini memungkinkan pengguna mengunggah, menonton, dan berbagi video.<ref>{{Cite news|title=Surprise! There's a third YouTube co-founder|author=Hopkins, Jim|work=USA Today|url =http://www.usatoday.com/tech/news/2006-10-11-youtube-karim_x.htm|accessdate=November 29, 2008|date=October 11, 2006}}</ref> Perusahaan ini berkantor pusat di [[San Bruno, California|San Bruno]], California, dan memakai teknologi [[Flash Video|Adobe Flash Video]] dan [[HTML5]] untuk menampilkan berbagai macam konten video [[konten buatan pengguna|buatan pengguna]], termasuk [[klip video|klip]] film, klip TV, dan [[video musik]]. Selain itu ada pula konten amatir seperti [[blog video]], video orisinal pendek, dan video pendidikan.