Invertebrata: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Menolak perubahan teks terakhir (oleh 36.69.11.146) dan mengembalikan revisi 11704620 oleh AABot
Baris 2:
'''Invertebrata''' atau '''Avertebrata''' adalah sebuah istilah yang diungkapkan oleh [[Chevalier de Lamarck]] untuk menunjuk [[hewan]] yang tidak memiliki tulang belakang. Invertebrata mencakup semua hewan kecuali hewan [[vertebrata]] ([[pisces]], [[reptil]], [[amfibia]], [[aves]], dan [[mamalia]]). Contoh invertebrata adalah [[serangga]], [[ubur-ubur]], [[hydra]], [[cumi-cumi]], dan [[cacing]]. Invertebrata mencakup sekitar 97 persen dari seluruh anggota [[Kerajaan (biologi)|kingdom]] [[Animalia]].
 
Lamarck membagi invertebrata ke dalam dua kelompok yaitu ''Insecta'' (serangga) dan ''Vermes'' (cacing). Tapi sekarang, invertebrata diklasifikasikan ke dalam lebih dari 30 sub-fila mulai dari organisme yang simpel seperti [[porifera]] dan [[cacing pipih]] hingga organisme yang lebih kompleks seperti [[mollusca]], [[echinodermata]], [[arthropoda]], sjushshdan lain-lain.
 
Ada 8 filum dalam klafisikasi avertebrata yaitu: