Tipulidae: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
HsfBot (bicara | kontrib)
k familia ---> famili; (~pwb.)
AldianzaFatria (bicara | kontrib)
Menambahkan konten
Baris 19:
 
Tipulidae adalah serangga penyendiri yang mengalami [[distribusi kosmopolitan|penyebaran]] ke seluruh penjuru dunia dengan jumlah yang terbatas. Keragaman dapat dijumpai di daerah [[tropika]], belahan [[Garis lintang|bumi utara]], serta di daerah dataran tinggi.<ref name=pritch>Pritchard, G. (1983). [http://nlbif.eti.uva.nl/ccw/documents/Pritchard,_1983.pdf Biology of Tipulidae.] ''Annual Review of Entomology'' 28(1), 1-22.</ref> Lalat dewasa yang tergolong [[famili (biologi)|famili]] biasanya tampak mirip dengan nyamuk dan panjangnya bervariasi antara {{convert|2|-|60|mm|1|abbr=on}}, walaupun panjang spesies tropis dapat mencapai {{convert|100|mm|0|abbr=on}}.<ref>{{cite web |url= http://www.rentokil.co.za/pest-guides/insects-and-spiders/flies/crane-fly/index.html|title= Crane Fly|publisher= Rentokil}}</ref>
 
== Deskripsi ==
 
=== Ringkasan ===
Seekor Tipulidae , menyerupai nyamuk besar, biasanya memiliki tubuh langsing dan kaki seperti kaki yang terkelupas, yang mudah keluar lepas dari tubuh. Lebar sayap umumnya sekitar 1,0 hingga 6,5 cm, meskipun beberapa spesies Holorusia dapat mencapai 11 cm.
 
== Genera ==