Sarjana Perikanan: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Abd haidar (bicara | kontrib)
kTidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 4:
Program studi budidaya perairan atau yg dikenal juga dengan aquaculture, merupakan program studi yang pada dasarnya menitik-beratkan program study pada pola pengembang-biakan makhluk yang hidup di air, baik di air tawar, air asin, maupun air payau; hama dan penyakit; serta rekayasa habitat-nya.
* [[Manajemen Sumberdaya Perairan]]
Program studi manajemen sumberdaya perairan mengembangkan ilmu pengeloalan sumber daya perairan (tawar, payau, dan laut) yang berkaitan dengan kelestarian, konservasi, ekosistem perairan dan perikanan berkelanjutan.
* [[Teknologi Hasil Perikanan|Teknologi Hasil Perairan]]
Program studi Teknologi Hasil Perairan mempelajari kegiatan pasca panen produk perairan baik berupa biota ikan maupun biota non ikan. Program studi ini juga mendalami kegiatan industri pengolahan perikanan dari hulu hingga hilir meliputi penanganan hasil perikanan, pengolahan tradisional dan modern hasil perikanan, pengemasan maupun pengalengan produk, hingga distribusi dan pemasaran produk olahan perikanan.