Hugues I dari Ponthieu: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k Robot: Perubahan kosmetika
k Bot: Perubahan kosmetika
Baris 1:
'''Hugues I''' (skt. 970 – skt. 1000), merupakan putra Hildouin III de Ponthieu dan Hersende la Pieuse de Ramerupt, Comtesse [[Arcis-le-Ponsart|Arcis]]. Ia juga dikenal sebagai '''Hugo Miles'''. Kakeknya dari pihak ayahandanya adalah Guillaume de Ponthieu.
 
Ia ditunjuk oleh [[Hugues Capet]], adipati [[Perancis]] (belum menjadi raja pada saat itu), untuk menjadi "advokat di Biara [[Saint-Riquier]] dan penjaga istana [[Abbeville]]". Ia juga menikahi putri Hugues Capet, [[Gisèle dari Perancis]].
Baris 16:
 
{{s-start}}
{{succession box | before=none | title=[[Daftar Comte Ponthieu|Comte Ponthieu]] | years=? – skt. 1000 | after=[[Enguerrand I dari Ponthieu|Enguerrand I]]}}
{{s-end}}