Asam oleat: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Kembangraps (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
 
Kembangraps (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 1:
'''Asam oleat''' atau asam Δ9-oktadekenoat merupakan [[asam lemak]] [[asam lemak tak jenuh|tak jenuh]] yang banyak dikandung dalam minyak [[zaitun]]. Asam ini tersusun dari 18 atom C dengan satu ikatan rangkap di antara atom C ke-9 dan ke-10. Selain dari minyak zaitun, asam lemak ini juga terkandung dalam minyak [[bunga matahari]] dan minyak [[raps]].
 
Rumus kimia: CH<sub>3</sub>(CH<sub>2</sub>)<sub>7</sub>CHCH(CH<sub>2</sub>)<sub>7</sub>)COOH.
 
Asam oleat memberikan minyak zaitun karakteristik yang unik dalam bidang [[kuliner]].
 
{{STUBstub}}
[[Kategori:Kimia]] [[Kategori:Biokimia]]