Buddhisme Helenistik: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Pierrewee (bicara | kontrib)
Pierrewee (bicara | kontrib)
Baris 9:
 
Alexander membangun beberapa kota di wilayah barunya di daerah [[Amu Darya]] dan [[Baktria]], dan pemukiman Yunani diperluas ke [[Khyber Pass]], [[Gandhara]] (lihat [[Taxila, Pakisatan|Taxila]]), dan [[Punjab]]. Setelah wafatnya Aleksander pada 10 Juni 323 SM, [[Diadochi]] atau "para penerus" mendirikan kerajaan-kerajaan mereka sendiri. Jenderal [[Seleukos I Nikator|Seleukos]] mendirikan [[Kekaisaran Seleukia]] di [[Anatolia]] dan [[Asia Tengah]] dan berekspansi hingga ke India.
 
[[Kerajaan Maurya]], yang didirikan oleh [[Chandragupta Maurya]], terlebih dahulu [[Penaklukan Kekaisaran Nanda|menaklukkan Kekaisaran Nanda]]. Chandragupta kemudian mengalahkan Kekaisaran Seleukia dalam [[Perang Seleukia-Maurya]].
 
==Lihat juga==