Kampanye Umayyah di India: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Baru |
k Bot: Penggantian teks otomatis (- di tahun + pada tahun) |
||
Baris 21:
Pada paruh pertama abad ke-8, serangkaian pertempuran terjadi antara [[Kekhalifahan Umayyah]] dan kerajaan-kerajaan India di sebelah timur [[Sungai Indus]].<ref name=Crawford>{{cite book |title=The War of the Three Gods: Romans, Persians and the Rise of Islam |first=Peter |last=Crawford |publisher=Pen & Sword Books |location=Barnsley, Great Britain |year=2013 |ISBN=978-1-84884-612-8 |p=216|language=en}}</ref>{{efn|"India" dalam halaman ini merujuk pada teritori di [[India]] saat ini.}}
Setelah penaklukan Arab terhadap [[Sindh]] di [[Pakistan]] saat ini
Kekalahan Arab menyebabkan berakhirnya ekspansi ke timur mereka, dan kemudian dimanifestasikan dalam penggulingan penguasa Arab di Sindh itu sendiri dan pembentukan dinasti [[Muslim Rajput]] asli ([[Dinasti Soomra|Soomra]] dan [[Dinasti Samma|Samma]]) di sana.<ref>{{cite journal |url=http://www.uok.edu.pk/faculties/sindhi/docs/soomroEng.pdf |title=The Soomras of Sindh: their origin, main characteristics and rule – an overview (general survey) (1025 – 1351 AD) |first=Habibullah |last=Siddiqui |journal=Literary Conference on Soomra Period in Sindh|language=en}}</ref>
Baris 27:
== Latar belakang ==
{{Utama|Muhammad bin Qasim}}
[[Berkas:Muhammad bin Qasim's expedition into Sindh.png|jmpl|200px|Sebuah peta ekspedisi Muhammad bin Qasim menuju Sindh
Setelah masa pemerintahan Kaisar [[Harsha|Harshavardhana]], pada awal abad ke-8, India Utara dibagi menjadi beberapa kerajaan, kecil dan besar. Bagian barat laut dikendalikan oleh [[Kekaisaran Karkoṭa|dinasti Karkoṭa]] yang berbasis di Kashmir, dan [[Hindu Shahi]] yang berbasis di [[Kabul]]. [[Kannauj]], ibukota ''[[de facto]]'' dari India Utara dipegang oleh [[Yashovarman]], timur laut India dipegang oleh [[Kekaisaran Pala|dinasti Pala]], dan India Selatan oleh [[Dinasti Chalukya|Chalukya]] yang kuat. India Barat didominasi oleh [[Dinasti Rai]] dari Sindh, dan beberapa kerajaan klan [[Gurjaradesa|Gurjara]], yang berbasis di [[Bhinmal]] (Bhillamala), [[Mandore|Mandor]], [[Nandol]]-[[Bharuch|Broach]] (Nandipuri-Bharuch) dan [[Ujjain]]. Yang terakhir dari klan-klan ini, yang menyebut diri mereka [[Pratihara]] adalah kekuatan yang akhirnya mendominasi. Secara keseluruhan, wilayah gabungan selatan [[Rajasthan]] dan utara [[Gujarat]] disebut [[Gurjaradesa|Gurjaratra]] (negara Gurjara), sebelum diubah namanya menjadi ''Rajputana'' pada abad pertengahan kemudian. Semenanjung [[Kathiawar]] ([[Saurashtra (region)|Saurashtra]]) dikendalikan oleh beberapa kerajaan kecil, seperti [[Saindhava]], yang didominasi oleh [[Dinasti Maitraka|Maitraka]] di [[Vallabhi]].<ref>{{harvnb|Blankinship|1994|pp=110–111}}; {{harvnb|Sailendra Nath Sen|1999|p=266}}</ref>
|