Francesinha: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k Bot: Perubahan kosmetika
Baris 1:
[[Berkas:Francesinhacaseira.JPG|jmpl|250px|Francesinha]]
 
'''Francesinha''' (dalam [[bahasa Portugis]] berarti "Perancis kecil") adalah hidangan roti lapis yang berasal dari [[Porto]], negara [[Portugal]] yang dibuat dengan roti, ham basah, [[linguiça]], sosis segar seperti [[chipolata]], [[bistik|steak]] atau daging panggang dan ditutupi dengan keju yang meleleh dan tomat tebal panas dan saus bir yang disajikan dengan kentang goreng. Pada April 2011, makanan ini dinobatkan oleh situs AOL Travel sebagai salah satu dari sepuluh [[sandwich]] terbaik di dunia.<ref>{{pt}} {{cite web |url=http://news.travel.aol.com/gallery/sandwiches-around-the-world/4075224/ |title=Apreciação da Aol Travel: 'Francesinha' - está entre as melhores sanduíches do Mundo}}</ref><ref name="fu">{{pt}} {{cite web|url=http://fugas.publico.pt/Noticias/283440_francesinha-entre-as-dez-melhores-sanduiches-do-mundo |title=EUA: Francesinha entre as dez melhores sanduíches do mundo |publisher=[[Público (Portugal)|Público]] |date=26 April 2011 |accessdate=27 April 2011}}.</ref>
 
== Sejarah ==
Baris 21:
[[Berkas:Francesinha in Porto.jpg|jmpl|ka|Francesinha di [[Porto]]]]
Meskipun sudah dijelaskan pada bagian resep di atas, tidak begitu jelas bagaimana resep standar sebenarnya dari francesinha. Beberapa restoran di Porto menyajikan berbagai varian dari francesinha, antara lain:
* Café Barcarola: ''Francesinha à Barcarola'' - ''Francesinha Especial'' dengan [[udang]] dan [[ebi]];
* Café Ábaco: ''Francesinha de carne assada'' - ''Francesinha Especial'' dengan babi panggang;
* Cascata: ''Francesinha à Cascata'' - ''Francesinha Especial'' dengan jamur [[champignon]] dan [[krim]];
* Restaurante Cunha: ''Francesinha à Cunha'' - Francesinha dengan ukuran sangat besar.
* Beberapa restoran di [[Vila Nova de Gaia]]: ''Francesinha em forno a lenha'' - Francesinha yang dipanggang menggunakan kayu bakar.
 
''Francesinha Especial'' adalah Francesinha dengan telur dan / atau keripik kentang. Variasi lain dari yang asli termasuk isian seperti daging babi, ayam, tuna, ikan kod.
Baris 35:
''Francesinha poveira'' adalah francesinha dengan bentuk yang khas dari [[Póvoa de Varzim]], sebelah utara [[Porto]]. Juga diciptakan di awal 1960-an. Bentuk poveira menggunakan perbedaan roti dan saus yang berbeda untuk membentuk roti lapis yang bisa dimakan dengan tangan.
 
''Pica-pau'' adalah varian tanpa roti dimana daging bistik dipotong menjadi potongan berukuran kecil untuk bisa digigit dan ditutup dengan saus. Nama ''pica-pau'' (burung pelatuk) merujuk pada cara tradisional mengkonsumsinya dengan tusuk sate atau tusuk gigi kecil yang membuat restoran mengibaratkannya seperti "mematuk" di atas piring.
 
== Lihat pula ==
Baris 53:
* {{pt}} {{cite web |url=http://fugas.publico.pt/RestaurantesEBares/284923_a-minha-francesinha-e-melhor-do-que-a-tua |title=Portuenses ilustres falam das melhores Francesinhas}}
* {{fr}} {{cite web |url=http://cuisinept.com/francesinha-la-mode-de-porto-portugal/ |title=Francesinha à la mode de Porto}}
 
 
[[Kategori:Roti]]