Buyung Lalana: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
HsfBot (bicara | kontrib)
k Bot: Perubahan kosmetika
k Bot: Penggantian teks otomatis (-  + )
Baris 40:
 
== Penugasan & Tanda Jasa ==
Beberapa diantaranya adalah misi Satgas Keris Timor Timur tahun 1984, Satgas Sapu Jagat Timor Timur tahun 1986, Satgas Cakra KTT Asean di Piliphina tahun 1987, Latsitrada Nusantara 88 Kalimantan Barat, Satgas Kosektor I Ambon tahun 2001, Satgas Muara dan Perairan II Nangroe Aceh Darussalam tahun 2004 dan Satgas Delegasi RI On Counter Of Terrorism tahun 2011. Ia juga pernah ditugaskan di berbagai misi penting. Bahkan telah mengoleksi beberapa bintang penghargaan TNI AL beberapa diantaranya memiliki tanda jasa Bintang Yudha Dharma Nararya, Bintang Jasena Nararya, Satya Lencana Seroja, dan Satya Lencana Dharma Samudera. Selanjutnya adalah, Satya Lencana Kesetiaan VIII, Satya Lencana Kesetiaan XVI, Satya Lencana Kesetiaan XXIV, Satya Lencana Dwija Sistha, Satya Lencana  Kebaktian Sosial, Satya Lencana Kesetiaan Wira Nusa, Satya Lencana Wira Dharma (Perbatasan), dan Satya Lencana Dharma Nusa.<ref>[http://nasional.sindonews.com/read/994822/14/buyung-lalana-dijuluki-jenderal-marinir-terumbu-karang-1430202131 "Buyung Lalana Dijuluki Jenderal Marinir Terumbu Karang"]</ref>
 
== Riwayat Jabatan ==