Daftar bab Cardcaptor Sakura: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Rachmat-bot (bicara | kontrib) k cosmetic changes |
k Bot: Penggantian teks otomatis (- + ) |
||
Baris 1:
{{DISPLAYTITLE:Daftar bab ''Cardcaptor Sakura''}}
[[Berkas:Cardcaptor Sakura vol1 cover.jpg|jmpl|Sampul depan dari volume pertama manga ''[[Cardcaptor Sakura]]'' yang dirilis oleh [[Kodansha]] pada 22 November 1996 di Jepang]]
Serial manga
Sebanyak 50 bab yang tidak disebutkan namanya dikumpulkan dan diterbitkan dalam 12 volume
Kodansha merilis enam volume pertama di edisi dwibahasa, termasuk bahasa Jepang dan Inggris dari tanggal 12 Mei 2000 sampai 13 Juli 2001. ''Cardcaptor Sakura'' ini dilisensikan untuk dirilis dalam bahasa Inggris di Amerika Utara oleh Tokyopop. Mereka merilis volume ''Cardcaptor Sakura'' dari tanggal 1 Maret 2000 sampai dengan 5 Agustus 2003. Tokyopop merilis enam jilid pertama dengan buku "yang dibalik" dari orientasi asli Jepang, di mana buku ini dibaca dari kanan-ke-kiri, ke orientasi format Barat dengan format teks yang berorientasi dari kiri-ke-kanan. Volume 7 hingga 12 dirilis pada orientasi asli dengan subjudul
== Daftar volume ==
|