Palagan Tiongkok Burma India: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Pierrewee (bicara | kontrib)
Pierrewee (bicara | kontrib)
Baris 17:
== Strategi Amerika Serikat untuk Tiongkok ==
Pada tahun 1941 Amerika Serikat membuat serangkaian keputusan untuk mendukung Tiongkok dalam perangnya melawan Jepang. Pasokan ''[[Lend-Lease]]'' diberikan setelah Presiden [[Franklin D. Roosevelt]] mengumumkan pertahanan Tiongkok vital bagi pertahanan Amerika Serikat. Selama musim panas, ketika Jepang bergerak ke selatan hingga Indo-China Perancis, Amerika Serikat, Britania, dan Belanda melancarkan embargo minyak terhadap Jepang, memutus 90% dari pasokannya. Jepang memutus pasokan Sekutu ke Tiongkok yang telah datang melalui Burma. Tiongkok hanya bisa dipasok dengan terbang di atas pegunungan Himalaya ("The Hump") dari India,<ref>Bliss K. Thorne, ''The Hump: The Great Military Airlift of World War II'' (1965)</ref> atau merebut wilayah di Burma dan membangun sebuah jalan baru—[[Jalan Ledo]].<ref>Michael Schaller, ''The U.S. Crusade in China, 1938–1945'' (1982)</ref><ref>Barbara W. Tuchman, ''Stilwell and the American Experience in China, 1911–45'' (1971) ch 10</ref>
 
== Burma ==
[[Berkas:Merrill and Stilwell meet near Naubum Burma.jpg|thumb|Merrill dan Stilwell bertemu dekat Naubum Burma]]
Pada tahun 1941 dan 1942, Jepang terlalu berlebihan. Pangkalan angkatan lautnya tidak dapat mempertahankan penaklukannya, dan basis industrinya tidak dapat menopang angkatan lautnya.
 
== Lihat juga ==