Perdagangan tanpa warkat: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
HsfBot (bicara | kontrib)
k Bot: Menambahkan tag <references /> yang hilang
k Bot: Penggantian teks otomatis (-  + )
Baris 88:
Keberhasilan implementasi sistem JATS-NextG tersebut diharapkan dapat menjadi salah satu faktor penunjang BEI dalam mencapai visinya menjadi Bursa kompetitif dengan kredibilitas tingkat dunia .
 
==== ''Keuntungan JATS  bagi investor :'' ====
* Memonitor order beli dan order jual yang dapat dipantau segera.
* Lebih cepat mengetahui apakah  ordernya done (terjadi) atau tidak.
* Dapat mengawasi secara langsung transaksi melalui layar monitor yang banyak terdapat di setiap perusahaan sekuritas
* Dapat memonitor alokasi transaksi. Semuatransaksi yang terjadi disusun secara kronologis, meliputi berapa jumlah investor yang hendak membeli dan menjual beserta harga saham yang diminta Dapat mengetahui volume transaksi saham dengan urutan volume tertinggi sampai volume terendah
* Dapat mengetahui saham yang naik secara kronologis melalui Top Gainers Stock dan  saham yang  harganya turun melalui Top Losers Stock
* Dapat mengetahui penawaran terakhir (beli atau jual) dan harga transaksi terakhir secara online
* Setiap saat menyajikan informasi tentang pergerakan IHSG, IHSI dan Indek lainnya
Baris 99:
 
== Perspektif Teknologi : Analog ke Digital ==
Perdagangan manual di lantai bursa yang dilakukan di Bursa Efek Jakarta dan Surabaya sebelum menjadi Bursa Efek Indonesia merupakan salah satu contoh teknologi [[analog]] dimanan masih terjadi interaksi sosial antar dealer yang melakukan input perdagangan saham di papan bursa, kemudian pada tanggal 10 juli 2000 berubah menjadi Perdagangan Tanpa Warkat yang merupakan menjadi perdagangan secara [[digital]]. Efek tidak lagi berbentuk fisik tetapi berubah menjadi perdagangan elektroik tanpa warkat.Perdagangan tanpa warkat di bidang pasar modal merupakan produk teknologi bisnis   yang  menunjukkan bahwa bagaimana sistem perdagangan efek yang secara scripless dapat membawa manfaat yang maksimal untuk kecepatan, keakuratan dan keamanan transaksi efek-efek yang diperdagangkan di pasar modal. Dengan adanya teknologi yang membantu dalam mengirimkan dan mencari informasi mengenai pasar modal menjadi lebih cepat, mudah, dan tentunya efisien. Ini yang menjadi keunggulan yang sangat bermanfaat yang dirasakan oleh para pelaku yang bergelut di bidang pasar modal.
 
== Referensi ==