Kucing abisinia: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k Bot: Penggantian teks otomatis (-  + )
k Bot: Perubahan kosmetika
Baris 12:
 
== Sejarah ==
[[Berkas:Zula.jpg|thumbjmpl|leftkiri|Zula, kucing abisinia pertama.]]
Zula merupakan kucing abisinia yang pertama kali terdokumentasikan. Pada bulan Desember 1871, seekor kucing abisinia bernama Zula pertama kali mengikuti [[kontes kucing]] Crystal Palace di Inggris dan berhasil mendapatkan juara ke-3.<ref name="thegreatcat">[http://www.thegreatcat.org/cat-breeds-and-species/abyssinian/ Abyssinian]. www.thegreatcat.org. Diakses 15 Oktober 2017.</ref>
 
Baris 21:
 
== Kepribadian ==
[[Berkas:Abykitten.jpg|thumbjmpl|rightka|250px|alt=Foto tiga anak kucing Abisinia, menunjukkan tiga warna bulu yang berbeda: kemerahan, cokelat kekuningan, dan biru|Anak kucing abisinia. Searah jarum jam dari kiri bawah: kemerahan, cokelat kekuningan, dan biru.]]
Abisinia merupakan kucing yang sangat cerdas, pendiam, senang berada disekitar manusia, dan selalu ingin tahu apa yang sedang dikerjakan oleh pemiliknya. Abisinia akan senang jika selalu diperhatikan oleh pemiliknya, sehingga terkadang abisinia akan mengeluarkan suara meongan yang manja. Abisinia juga sangat setia pada pemiliknya. Selain itu, abisinia juga termasuk kucing yang penurut, tidak senang merusak barang, mudah dilatih, dan tingkah lakunya selalu membuat pemiliknya terhibur dan tertawa.<ref name="kucingkita" /><ref name="jeniskucing">[http://www.jeniskucing.com/jenis-kucing-abyssinian.htm jenis kucing abyssinian]. www.jeniskucing.com. Diakses 14 Mei 2014.</ref>