Weleri, Kendal: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Dianws9 (bicara | kontrib)
Menolak 14 perubahan teks terakhir dan mengembalikan revisi 11944941 oleh 112.215.154.180
Baris 11:
|provinsi=Jawa Tengah
}}
'''Weleri''' adalah salah satu [[kecamatan]] di [[Kabupaten Kendal]], [[Jawa Tengah|Provinsi Jawa Tengah]], [[Indonesia]]. Weleri terletak di bagian barat Kabupaten Kendal yang berbatasan langsung dengan [[Kabupaten Batang]]. Kecamatan Weleri merupakan satu dari 20 kecamatan di Kabupaten Kendal Propinsi Jawa Tengah, dengan wilayah sebelah utara berbatasan dengan Kecamatan Rowosari, sebelah selatan berbatasan dengan Kecamatan Pageruyung, sebelah barat berbatasan dengan Kecamatan Gringsing Kabupaten Batang dan sebelah timur berbatasan dengan Kecamatan Rowosari dan. Kecamatan Gemuh terletak pada 10 08’ 00” - 10 20’ 00” Lintang Selatan dan 1090 52’ 24” - 1100 09’ 48” Bujur Timur dengan ketinggian tanah dari ± 0 sampai ± 10 m di atas permukaan laut.
 
== Geografi dan Iklim ==
Baris 20:
* Sebelah Utara : Kecamatan [[Rowosari, Kendal|Rowosari]]
* Sebelah Selatan : Kecamatan [[Pagerruyung, Kendal|Pegeruyung]]
* Sebelah Barat : Kecamatan [[Gringsing, Batang|Gringsing]]
* Sebelah Timur : Kecamatan [[Rowosari, Kendal|Rowosari]]/Kec. [[Gemuh, Kendal|Gemuh]]
 
Baris 65:
== Pendidikan ==
Pendidikan merupakan sarana penting dalam mencetak sumber daya manusia yang berkualitas, untuk itu diperlukan prasarana pendidikan yang bagus dan representatif guna mendukung wajib belajar pendidikan dasar 9 tahun. Pada tahun 2015 ini jumlah sekolah Pra sekolah di Kecamatan Weleri sebanyak 36 sekolah, SDN sebanyak 30 sekolah, Madrasah Ibtidaiyah sebanyak 3 sekolah, SMPN sebanyak 2 sekolah, Sekolah Lanjutan Tingkat Pertama swasta sebanyak 5 sekolah dan Madrasah Tsanawiyah sebanyak 4 sekolah. SMAN ada 1 sekolah dan Madrasah Aliyah ada 2 sekolah, sedangkan SMA swasta/sederajat berjumlah 7 sekolah.<ref name=":0" />
* [[SMPN 1 Weleri]]
* (sepatuSMPN 3 Weleri)
* SMPN[[SMAN 31 Weleri kendal (spega Weleri)]]
* SMAN 1 weleri (sawel)
* Komplek Pendidikan NU Muallimin
* Komplek Perguruan Muhammadiyah
Baris 99:
* Goa Bunda Maria Ratu
 
=== OlahragaOlah raga ===
 
* Gelora Weleri
Baris 120:
=== Water Park ===
 
* [http://www.pantaicahaya.com/ The Sea-Pantai Cahaya]
* [[Weleri Sekartama Waterland]]
* Six Water Games
 
=== Cafe dan Rumah Makan ===
* Tritisan
* [[Sate Sapi Bumbon Pak Darmaji]]
* Pondok Ijo
* Brother Spot