Taoisme: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
k Bot: Penggantian teks otomatis (- + ) |
k Bot: Perubahan kosmetika |
||
Baris 133:
== Perkembangan Taoisme di Indonesia. ==
Tidak ada catatan resmi kapan Taoisme masuk ke Nusantara, selain hanya diperkirakan masuk seiring dengan kedatangan orang Tionghoa.
Jejak-jejak keberadaannya terasa terutama dari aliran Zhengyi sekte ''Maoshan 茅山'' dan ''Lvshan 閭山'', ''Liuren 六壬''<ref name="ReferenceA"/>. Selain itu di Indonesia ada sekte Zhengyi lainnya yaitu sekte ''Lvshan'' 閭山派. Sekte Quanzhen 全真.yang didirikan oleh Wang Chongyang 王重陽( 1113-1170 ).
Di Indonesia berkembang pula Taoisme aliran Tài shàng mén太上门 Xiāo yáo pài 逍遥派,.
|