Rokok klembak menyan: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k Bot: Penggantian teks otomatis (-  + )
k Bot: Perubahan kosmetika
Baris 149:
Meski mendapata tantangan dan diterjang berbagai jenis rokok baru dengan kemasan lebih modern, namun rokok siong ini masih bertahan meski dengan tingkat produksi sudah tidak seperti dulu lagi. Sebagai contoh perusahaan rokok Sintren menyerap hampir sekitar 150 pekerja. Rata-rata pekerja sudah berusia lanjut dengan kisaran umur antara 65-85 tahun. Jika memasuki ruang produksi rokok Sintren ini seperti kita mengunjungi Panti Jompo. Walau berusia lanjut, mereka tampak bersemangat. Bekerja sebagai tukang linting rokok ini sudah dijalankan puluhan tahun seusia berdirinya pabrik.<ref name=":0" />
 
Soal penghasilan, bekerja dengan sistem borongan. Untuk bekerja setengah hari mereka bisa melinting sekitar 800 batang. Yang jika dirata-rata bisa mendapatkan sekitar 16 ribu sampai 20 ribu rupiah tergantung banyaknya rokok yang dilinting. Karyawannya berasal dari berbagai desa di sekitar kota Gombong seperti: Jatinegara, [[Kalibeji, Sempor, Kebumen|Kalibeji]], [[Sidoharum, Sempor, Kebumen|Sidoharum]], [[Purbowangi, Buayan, Kebumen|Purbowangi]], [[Sempor, Kebumen|Sempor]], [[Banjareja, Kuwarasan, Kebumen|Banjareja]], [[Kuwaru, Kuwarasan, Kebumen|Kuwaru]], [[Serut, Kuwarasan, Kebumen|Serut]], dan bahkan dari wilayah lain seperti [[Kuwarasan, Kuwarasan, Kebumen|Kuwarasan]].<ref name=":0" />
 
= Pranala luar =