Suda: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
k Bot: Perubahan kosmetika |
k Bot: Perubahan kosmetika |
||
Baris 1:
[[Berkas:Suda.jpg|
'''Suda''' atau '''Souda''' ({{lang-el|{{polytonic|Σοῦδα}}}}) adalah sebuah [[ensiklopedia]] masif tentang dunia Mediterania purba yang berasal dari [[Kekaisaran Romawi Timur|Kekaisaran Byzantium]] abad sepuluh, yang awalnya dianggap sebagai karya seorang penulis bernama Suidas. Kitab ini merupakan sebuah [[leksikon]] [[ensiklopedia|ensiklopedis]] yang ditulis dalam [[bahasa Yunani]] dan memiliki 30.000 entri yang kebanyakan diambil dari sumber-sumber purba yang kini telah hilang, dan kerap diambil dari para pengompilasi Kristen abad pertengahan. Derivasi ini kemungkinan <ref>Bertrand Hemmerdinger, "Suidas, et non la ''Souda''," ''Bollettino dei classici'', 3rd ser. 19 (1998), hlm. 31f., mempertahankan nama Suidas (Σουΐδας), dengan argument bahwa bentuk Σουΐδα/Σοῦδα merupakan kasus genitif bahasa Yunani Dorik.</ref> dari kata Yunani Byzantium ''souda'', yang berarti “benteng” atau “kubu," sementara nama alternatifnya, ''Suidas'', berasal dari kesalahan yang dilakukan [[Eustathius dari Tesalonika|Eustathius]], yang mengira judul itu merupakan nama si penulis.
Baris 11:
Kitab ini memuat sejumlah besar kutipan dari para penulis purba; skolium-skolium tentang [[Aristofanes]], [[Homeros]], [[Sophokles]], dan [[Thukydides]] juga banyak digunakan. Menurut penulis, catatan-catatan biografis disarikan dari ''Onomatologion'' atau ''Pinax'' karya Hesykhius dari Miletus; sumber-sumber lain merupakan kutipan dari Konstantinus VII Porphyrogenitus, riwayat [[Georgius Monakhus]], sejumlah biografi karya [[Diogenes Laertius]] dan karya-karya [[Athenaeus]] dan [[Philostratus]].
Karya ini membahas topik-topik [[
''Suda'' memiliki paralel Islami yang nyaris sezaman, yaitu ''Kitab al-Fehrest'' karya [[Ibn al-Nadim]].
|