Logam berat: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k Bot: Perubahan kosmetika
k Bot: Perubahan kosmetika
Baris 775:
[[Berkas:Topaz Solar Farm, California Valley.jpg|jmpl|kiri|[[Topaz Solar Farm]], di selatan California, memiliki 9 juta [[fotovoltaik kadmium telurida|modul fotovoltaik kadmium-tellurium]] seluas 25,6 kilometer persegi (9,5 mil persegi).|alt=A satellite image of what look like semi-regularly spaced swathes of black tiles set in a plain, surrounded by farmland and grass lands]]
 
Logam berat atau senyawanya dapat ditemukan di [[komponen elektronik]], [[elektroda]], dan [[kabel listrik|kabel]] serta [[panel surya]] di mana mereka dapat digunakan sebagai konduktor, semikonduktor, atau isolator. Bubuk molibdenum digunakan dalam tinta [[papan sirkuit cetak|papan sirkuit]].<ref>{{harvnb|Emsley|2011|p=334}}</ref> Anoda titanium bersalut ruthenium(IV) oksida digunakan dalam industri produksi [[klorin]].<ref>{{harvnb|Emsley|2011|p=459}}</ref> Sistem kelistrikan rumah sebagian besar dihubungkan dengan kawat tembaga karena konduktivitasnya yang baik.<ref>{{harvnb|Moselle|2004|pp=409–410}}</ref> Perak dan emas digunakan dalam perangkat listrik dan elektronik, terutama pada tombol on/off, karena konduktivitas listriknya yang tinggi dan kapasitasnya untuk menahan atau meminimalkan pembentukan kotoran pada permukaannya. <ref>{{harvnb|Russell|Lee|2005|p=323}}</ref> Semikonduktor [[kadmium telurida]] dan [[galium arsenida]] digunakan untuk membuat panel surya. [[Hafnium oksida]], isolator, digunakan sebagai [[pengontrol tegangan]] dalam [[sirkuit terpadu|mikrochip]]; [[tantalum oksida]], isolator lain, digunakan pada [[kapasitor]] dalam [[ponsel]].<ref>{{harvnb|Emsley|2011|p=212}}</ref> Logam berat telah digunakan dalam baterai selama lebih dari 200 tahun, setidaknya sejak [[Alessandro Volta]] menemukan [[tumpukan volta]] tembaga dan peraknya pada tahun 1800.<ref>{{harvnb|Tretkoff |2006}}</ref> [[Prometium]], [[lantanum]], dan raksa adalah contoh lebih lanjut yang ditemukan pada [[baterai atom]], [[baterai nickel-metal hidrida|nickel-metal hidrida]], dan [[baterai arloji]].<ref>{{harvnb|Emsley|2011|pp=428; 276; 326–327}}</ref>
 
[[Magnet]] terbuat dari logam berat seperti mangan, besi, kobalt, nikel, niobium, bismut, praseodimium, neodimium, gadolinium, dan [[disprosium]]. Magnet neodimium adalah jenis [[magnet|magnet permanen]] paling kuat yang tersedia secara komersial. Mereka adalah komponen kunci, misalnya kunci pintu mobil, [[starter mesin|starter motor]], [[pompa bahan bakar]], dan [[Jendela daya|power window]].<ref>{{harvnb|Emsley|2011|pp=73; 141; 141; 141; 355; 73; 424; 340; 189; 189}}</ref>