Mahyeldi: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k Bot: Perubahan kosmetika
Mechaenjoyed (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 58:
Lahir sebagai anak seorang buruh angkat, Mahyeldi bersekolah sambil bekerja untuk membantu orangtua. Ia berkecimpung dalam pergerakan Islam sewaktu berkuliah di [[Universitas Andalas]] dan turun ke masyarakat sebagai mubalig. Melalui PKS, ia terpilih sebagai anggota [[DPRD Sumatera Barat]] peraih suara terbanyak hasil [[Pemilihan umum legislatif Indonesia 2014|pemilihan umum legislatif 2004]]. Ia menjabat sebagai Wakil Ketua DPRD Sumatera Barat periode 2004–2009 sebelum memutuskan maju sebagai wakil wali kota mendampingi periode kedua Wali Kota [[Fauzi Bahar]] untuk 2009–2014.
 
Sejak 13 Mei 2014, Mahyeldi menjabat sebagai Wali Kota Padang setelah memenangkan [[pemilihan umum Wali Kota Padang 2013|pemilihan umum pada 2013]]. Dia kembali terpilih sebagai Walikota Kota Padang periode 2019 - 2024. <ref>https://regional.kompas.com/read/2018//0725/21472561/mahyeldi-resmi-ditetapkan-sebagai-wali-kota-padang-terpilih</ref>
 
<br />
 
== Kehidupan awal ==