Stasiun Kampung Bandan: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
k ←Suntingan 103.119.61.74 (bicara) dibatalkan ke versi terakhir oleh Alqhaderi Aliffianiko Tag: Pengembalian |
Kondisi lapangan Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler |
||
Baris 24:
{{s-line|system=KRL Jabodetabek|line=Tanjung Priok-Jakarta Kota|previous=Ancol|hide2=yes}}
}}
'''Stasiun Kampung Bandan (KPB)''' adalah [[stasiun kereta api]] kelas II yang berada di perbatasan [[Ancol, Pademangan, Jakarta Utara|Kelurahan Ancol]] ([[Kota Jakarta Utara|Jakarta Utara]]) dan [[Mangga Dua Selatan, Sawah Besar, Jakarta Pusat|Kelurahan Mangga Dua Selatan]] ([[Kota Jakarta Pusat|Jakarta Pusat]]). Stasiun yang terletak pada ketinggian +3 meter ini termasuk dalam [[Daerah Operasi I Jakarta]], dan berada di belakang [[WTC Mangga Dua]]. Dahulu pintu masuk terletak di sebelah utara menuju Ancol, namun sejak perkembangan sisi selatan (Mangga Dua, Harco, dll) begitu pesatnya, pintu utara
Stasiun Kampung Bandan yang aktif sekarang merupakan satu-satunya [[stasiun kereta api]] di [[Indonesia]] yang memiliki jalur atas dan juga jalur bawah, difungsikan untuk menggantikan stasiun Kampung Bandan lama yang letaknya sedikit ke utara dari stasiun ini. Jalur di bawah menuju [[Stasiun Pasar Senen|Pasar Senen]], sementara jalur atas menuju [[Stasiun Ancol|Ancol]]. Stasiun ini berkali-kali diterjang banjir, antara lain pada bulan [[Januari 2005]], [[Desember 2007]], [[Januari 2008]], [[Januari 2009]], dst.
|