Fandy Mochtar: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 1:
'''Fandy Mochtar''' atau biasanya dipanggil '''Andy''' atau '''Carlitos'''. nama Carlitos sendiri sebenarnya diambil dari nama pesepak bola asal Argetina & Manchester United Carlos Tevez yang biasa di panggil Carlitos. (lahir di [[Ternate]] pada [[19 Mei]] [[1984]]) merupakan seorang pemain [[sepak bola]] berkebangsaan [[Indonesia]] yang kini membela tim [[Arema Malang]]. Tim sebelumnya ialah [[Persibom]] dan [[Persiter]]. Dia merupakan anggota timnas {{timnas|Indonesia}}. Fandy Mochtar juga masih mempunyai darah keturunan dari kesultanan Ternate. Dia biasa berposisi sebagai [[Wing Back]] kanan maupun kiri, dan juga bisa bermain sebagai gelandang.
 
==Biodata==
Baris 8:
*Merek: Nike
*Sepatu: 42,5
*Posisi: Wing Back Kanan-Kiri, Gelandang
*Pemain idola: [[Hernan Crespo]] dan [[Carlos Tevez]]