Command & Conquer: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
k Bot: Perubahan kosmetika |
k Bot: Perubahan kosmetika |
||
Baris 9:
| latest release version = ''[[Command & Conquer Red Alert 3: Uprising]]''
| latest release date = 2009
| platforms =[[Apple Macintosh]], [[Nintendo 64]], [[PlayStation]], [[IBM PC compatible|PC]] ([[MS-DOS]], [[Microsoft Windows|Windows]]), [[Sega Saturn]], [[PlayStation Portable]],
| website = [http://www.commandandconquer.com www.commandandconquer.com]
}}
Baris 33:
=== Multiplayer ===
Setiap permainan ''Command & Conquer'' mempunyai kemampuan untuk bermain multiplayer melawan orang lain. Setiap kotak dari ''Command & Conquer'' terdapat dua kopi CD dari permainan, secara cepat membuat [[permainan multiplayer]] menjadi mungkin hanya dengan sekali pembelian permainan saja. Iklan Westwood Studios pada paket game mempunyai slogan "Sebuah kopi kedua, jadi kamu dan temanmu dapat saling menghancurkan." Ini menghasilkan ''Command & Conquer'' menjadi permainan RTS pertama yang mempunyai fitur permainan online
''Command & Conquer: Red Alert 3'' mempunyai catatan menjadi permainan RTS pertama yang memungkinkan “Campaigns” dimainkan kooperatif secara online; permainan lain hanya mendukung pemain solo dalam campaignnya. Tetapi hal itu hanya dimungkinkan melalui server EA saja dan tidak bisa melalui [[LAN]]
Permainan yang diproduksi oleh Westwood menggunakan sistem Westwood Online untuk memfasilitasi permainan multiplayer melalui internet; “Renegade” juga didukung oleh [[Gamespy]]. Permainan yang dikembangkan oleh EA berlanjut menggunakan Gamespy, server Westwood Online dimatikan agar dapat menggunakan server milik EA sendiri.
|