Anak Krakatau: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan |
Tidak ada ringkasan suntingan Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler |
||
Baris 16:
[[Berkas:Anak krakatau.jpg|ka|jmpl|Anak Karakatau]]
[[Berkas:Anak Krakatoa.jpg|ka|jmpl|Gunung Anak Karakatau]]
'''Pulau Anak Krakatau''' {{coor dms|6|6|0|S|105|25|0|E|}}, adalah sebuah [[pulau]]
Pada tahun [[1929]], pulau kecil ini menghilang lagi, tetapi kemudian muncul kembali bersamaan dengan letusan-letusan pada tahun [[1930]], dan setelah letusan-letusan hebat dalam [[Februari]] [[1933]] muncul dengan ukuran lebih besar. Pada tahun [[1935]], pulau ini bentuknya hampir bundar, dengan diameter sekitar 1200 m, ketinggian 63 m dan pada tahun [[1940]] tingginya 125 m. Pada tahun [[1955]] pulau ini bertambah ketinggiannya menjadi 155 m dari permukaan laut. Pada tahun [[1959]] pulau ini meledak kembali dan mengeluarkan asap hitam tebal sampai setinggi 600 m.
|