Francia Barat: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k Bot: Perubahan kosmetika
sesuai konsensus terakhir, replaced: Perancis → Prancis (9)
Baris 40:
 
<!-- Navigation: Succeeding entities -->
| s1 = Kerajaan PerancisPrancis
| flag_s1 =
| s2 =
Baris 59:
| common_languages = [[Bahasa Gallo-Roman]], [[Latin]]
| religion = [[Katolik Roma]]
| currency = [[denier PerancisPrancis|Denier]]
 
<!-- Titles and names of the first and last leaders and their deputies -->
| title_leader = [[Raja Orang-Orang Franka]]
| leader1 = [[Karl yang Botak]] (pertama)
| leader2 = [[Louis V dari PerancisPrancis]]
 
| year_leader1 = 840–877
| year_leader2 = 986–987
 
| today = {{flag|Andorra}}<br />{{flag|Belgia}}<br />{{flag|PerancisPrancis}}<br />{{flag|Belanda}}<br />{{flag|Spanyol}}
}}
Menurut [[historiografi]] abad pertengahan, '''Francia Barat''' ([[Latin Pertengahan|Latin]]: ''Francia occidentalis'') atau '''Kerajaan Franka Barat''' (''regnum Francorum occidentalium'') adalah bagian barat [[Francia|kekaisaran]] [[Karel yang Agung]] yang dihuni dan dikuasai oleh suku [[Franka]] dan merupakan tahap awal [[Kerajaan PerancisPrancis]]. Kerajaan ini berdiri dari tahun 840 hingga 987. Francia Barat didirikan berdasarkan [[Perjanjian Verdun]] pada tahun 843 yang membagi [[Kekaisaran Karoling]] setelah kematian Kaisar [[Ludwig yang Saleh]]. Pembagian timur dan barat ini "secara perlahan menjadi semakin menguat hingga berdiri kerajaan-kerajaan yang terpisah, yaitu Francia Timur dan Barat, yang kini kita sebut [[Jerman]] dan [[PerancisPrancis]]."<ref>Bradbury 2007, 21: "... division which gradually hardened into the establishment of separate kingdoms, notably East and West Francia, or what we can begin to call Germany and France."</ref>
 
Pada puncak kejayaannya, wilayah Francia Barat menjangkau wilayah Spanyol utara, walaupun di timur wilayahnya tidak seluas PerancisPrancis modern. Namun, pada abad ke-10, kekuasaan raja-raja Francia Barat semakin melemah dan mereka tidak dapat mengendalikan wilayah [[Lorraine]], [[Bourgogne]], [[Kadipaten Alsace|Alsace]], dan [[Kerajaan Arles|Provence]]. Bahkan Francia Barat tidak memiliki kendali atas [[Normandia]], karena wilayah tersebut diserahkan kepada bangsa [[Norman]] sebagai imbalan karena mereka sudah menghentikan serangan mereka. Di [[Kadipaten Bretagne|Bretagne]] dan [[Kepangeranan Katalonia|Katalonia]], kekuasaan raja Francia Barat sama sekali tidak dirasakan.
 
Raja-raja Francia Barat dipilih oleh bangsawan sekuler dan gerejawi, dan dari tahun 888 dan 936 mereka mengganti-ganti pilihan mereka antara [[Wangsa Karoling]] atau [[Wangsa Robert|Robert]].<ref name="Lewis 1965, 179–80">Lewis 1965, 179–80.</ref> Pada masa ini, kekuatan raja sudah sangat lemah, karena adipati-adipati dan bangsawan-bangsawan regional lebih berkuasa di wilayah mereka masing-masing. Setelah menjadi Comte Paris dan Adipati PerancisPrancis, penguasa dari Wangsa Robert menjadi raja dan mendirikan [[Wangsa Kapetia]].
 
== Catatan kaki ==
Baris 89:
* Alfred Richard. ''Histoire des Comtes de Poitou'', [http://gallica.bnf.fr/ark:/12148/bpt6k760910 vol. 1] Paris: Alphonse Picard, 1903.
* Julia M. H. Smith. ''Province and Empire: Brittany and the Carolingians''. Cambridge: Cambridge University Press, 1992.
 
{{sejarah-stub}}
 
[[Kategori:Francia Barat| ]]
[[Kategori:Bekas negara di Eropa]]
[[Kategori:Sejarah PerancisPrancis]]
 
 
{{sejarah-stub}}