Chandrika Kumaratunga: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Rachmat-bot (bicara | kontrib)
k Robot: Perubahan kosmetika
k Bot: Penggantian teks otomatis (-Perancis +Prancis)
Baris 25:
Ayahnya, [[Solomon Bandaranaike]] adalah seorang menteri pemerintahan yang kemudian menjadi [[Perdana Menteri Sri Lanka]]. Ayahnya terbunuh pada [[1959]], ketika Chandrika berumur 14 tahun. Setelah kematian ayahnya, ibunya, [[Sirimavo Bandaranaike]] menjadi Perdana Menteri wanita pertama di dunia pada tahun [[1960]].
 
Lulusan [[Universitas Paris]] ini fasih dalam [[bahasa Sinhala]], [[bahasa Inggris|Inggris]] dan [[bahasa PerancisPrancis|PerancisPrancis]]. Dia menikah dengan aktor dan politikus [[Vijaya Kumartunga]] pada tahun [[1978]]. Vijaya dibunuh pada tahun [[1988]].
 
Chandrika terpilih sebagai PM pemerintahan Aliansi Rakyat pada [[19 Agustus]] [[1994]], dan sebagai Presiden pada pemilu yang diadakan pada November dalam tahun yang sama. Ibunya dilantik sebagai penggantinya dalam jabatan PM. Pada masa awal pemerintahannya, ia mencoba upaya damai terhadap kelompok separatis [[Macan Tamil]] namun gagal, dan sejak saat itu menggunakan strategi yang lebih berbau militer terhadap mereka.